Mobil Toroidion 1MW dengan power baterai diatas Bugatti

   Green | 18 April 2015

Mobil Toroidion dari Finlandia ini masuk kategori SuperCar. Karena kekuatan mesin mobil Toroidion 1MW, kekuatan daya dorong lebih besar dibanding mobil Veyron. Awalnya masih tahap konsep sampai 2011, kekuatan mesin setara 1341 tenaga kuda.

Mobil listrik Toroidion mulai tampil tahun 2011 untuk kendaraan dengan power baterai. Bentuk bodi mobil mirip seperti C5 Corvette, tapi ruang kabin lebih kecil. Mobil Toroidion 1MW memiliki 2 tempat duduk. Ruang navigasi sangat minimalis, mengunakan baterai ringan, dan bodi dibuat ringan.

Mengunakan kekuatan mesin 1000kW sehingga dinamai 1MW. Posisi motor elektrik 2x 200kW di roda depan, dan 2x 300W roda belakang. Spesifikasi lain tidak disebutkan, termasuk di website Toroidion.

Keunikan pada unit baterai bisa di isi ulang (refill unit), bila baterai drop tinggal diganti dengan baterai penuh lain. Pengenalan mobil 1MW ini ditampilkan di Monaco sebagai tempat orang kaya gitu deh. Jadi sudah terbayang harganya tidak akan murah.

Mobil listrik Toroidion 1MW'

+ Toroidion.com

Artikel Lain

Yangwang U9 mobil supercar tenaga listrik, pengujian 375km perjam dalam tes. Harga separuh Ferrari, mengisi baterai 80% hanya 10 menit. Desain cockpit kendaraan disebut smart. Kekuatan 4 motor listrik total 1200hp

Motor listrik Ather 450X dengan jarak tempuh 85km. Kecepatan dari 0 ke 60km hanya membutuhkan waktu 6,5 detik. Disain motor dilengkapi 4G dan WIFI, disain baterai lithium tipe 21700. Baterai di garansi Unlimited dari pabrik.

Tahun 2016 lalu, mobil listrik Nio EP9 di uji coba di Nurburgring Nordschleife dengan menyelesaikan satu lap 6 menit 49 detik.Selisih 6 detik dari Lamborghini. Dengan kekuatan 1350 HP, dengan top speed di atas 300km perjam

Perusahaan Zelectric motor dapat memodifikasi mobil VW tua dan menganti dengan mesin listrik. Perusahaan berbasis di San Diego juga mampu merubah kendaraan dari Porsches, dan Manxes. Terakhir adalah 2 model VW roti dan VW Bettle dapat dibongkar oleh modder ini.

Mobil Audi R8 E-tron masih dalam konsep dan siap ditampilkan di pameran motor show. Menarik dengan mobil listrik Audi R8 E-tron mampu berjalan sampai 500km denngan power baterai

Mobil listrik Youxia X ala Tesla S dan Knight Rider. Perusahaan Youxia Motor baru mengumumkan mobil listrik mereka dengan model Youxia X. Disain kendaraan seperti mobil listrik Amerika dari Tesla S. Tapi di bagian dashboard terdapat panel besar dengan layar



Youtube Obengplus


Trend