| |||||
Teleskop Robo-AO untuk mencari Bumi yang lainTechnology | 13 August 2014Artikel Lain Dalam catatan terakhir di awal 2023, sekitar 1597 planet telah ditemukan dan masuk kategori Super Earth. Data penemuan tim astronom termasuk NASA dan ESO, telah menemukan beberapa planet di lebih dari 1500 tata surya di luar Bumi. Perbedaan semua planet yang ditemukan disebut Exoplanet, tapi yang penting kategori Super Earth
Cerita menarik tentang burung elang yang tinggal di observasi Cebrebros
Spanyol. Disana terdapat antena badan antariksa Eropa. Seekor burung
elang betina dinamai Nella mampu terbang dengan kecepatan 300km perjam
untuk berburu. Mengapa burung tersebut tinggal disana.
Sony mengembangkan camera dengan zero lux atau mengambil gambar di malam
hari. Pencahayan dari camera yang diambil, mengunakan cahaya infrared.
Jarak yang dapat ditangkap sekitar 30 meter dari posisi camera.
Sebuah susunan planet ditemukan oleh tim astronomi Eropa. Nyaris paralel seperti
tata surya kita, disana ada 7 planet dan mengitari satu bintang.
Mencakup 1 atau 2 Exoplanet dengan bintang utamanya. Tata surya KOI - 351 memang sudah terditeksi, tapi hanya masuk daftar tunggu teleskop Kepler.
Satu lagi planet Kepler 37b ditemukan. Tetapi ukurannya
hanya sepertiga
dari ukuran planet bumi, bahkan diperkirakan sedikit lebih besar dari
bulan. Planet Kepler 37b memiliki jarak 210 tahun cahaya, tidak terlalu
jauh kata peneliti.
Mirip seperti cerita fiksi ilmiah, sebuah planet dengan jarak 200 tahun cahaya dari bumi dilaporkan memiliki 2 matahari. Dalam perhitungan, bila tinggal disana akan melihat matahari terbenam sampai 2 kali setiap hari
|
Trend |
|
||||