SSD Crucial P3 dan P3 Plus NVMe harga hemat untuk PCIe 3 dan PCIe 4

   Hardware | 8 July 2022

Crucial P3 dan P3 Plus tipe SSD storage untuk PCie 4.0, format M.2 ukuran 2280.

Kedua model untuk kelas budget SSD.

Walau computer saat ini mendukung PCIe 5.0 yang 2x lebih cepat dari PCie 4.0.
Kecepatan mungkin relatif, terlebih dengan harga bagi konsumen.

Crucial P3 dan P3 Plus tersedia dari kapasitas 500GB sampai 4TB.

Mengunakan chip Micron 176 layer 3D Nand.

Crucial P3 mengunakan koneksi PCIe 3.0
Dengan kecepatan transfer read dan write mencapai 3,5GB/detik
Sedangkan P3 Plus untuk PCIe 4.0 dengan kecepatan transfer lebih cepat sampai 5GB/detik untuk read.

Dibanding SSD SATA, Crucial P3 Plus mencapai 9 kali lebih cepat, atau dengan Crucial P3 setidaknya 6 kali lebih cepat.
Dibanding kecepatan rata rata harddisk, untuk tranfer data mencapai 20x lebih cepat.

Model P3 dan P3 Plus kapasitas 500GB saja yang memiliki speed write lebih rendah 1,9GB/detik


Berapa harga SSD Crucial P3 dan P3 Plus
Model Crucial P3 standar dengan 500GB hanya $55. Model Crucial P3 Plus dengan 500GB juga dijual $59
Jadi hanya beda 5 dollar saja.

Crucial P3 1TB $90, 2TB $175, 4TB $349.
Crucial P3 Plus 1TB $99, 2TB $190, 4TB $?.

Bila ditanyakan beli SSD PCIe NVMe untuk PCIe 4.0 atau PCIe 3.0, tentu saja PCIe 4.0, setidaknya kompatibel dengan PCie 3.0.

SSD Crucial P3 dan P3 Plus NVMe

+ Crucial

Artikel Lain

Teamgroup MP44 SSD tersedia sampai 8TB untuk model SSD harga hemat. 2 varian lain mengunakan desain board pendek. Teamgroup MP44S dirancang untuk Steamdeck, dan model MP34S ukuran kecil yang mendukung PCIe 3.0

Samsung PM9C1a disain SSD lebih hemat dengan kecepatan maksimuim 7GB perdetik untuk transfer data. Pemakaian dari computer, notebook atau tablet. Kapasitas 256GB 512GB 1TB dan 2TB. Disain SSD lebih hemat power untuk perangkat mobile.

Gigayte update Aorus 7300 untuk PCIe 4. Memiliki performa lebih tinggi dari seri 7000s chip NAND 96 layer, ke 176 layer yang lebih cepat. Performa write sedikit meningkatkan untuk model 1TB, tapi kemampuan sama untuk 2TB

WD tidak meninggalkan sepenuhnya SSD untuk SATA walau mengunakan NVMe lebih mendominai. WD Blue SA510, mendukung 2,5 inci SATA dan satu lagi M2 yang dipertahankan dengan koneksi SATA. WD Blue SA510 ditujukan untuk upgrade bagi penguna computer dan notebook.

Western Digital menempatkan model SSD WD Black SN770 di kelas gaming. Mengunakan interface PCIe Gen4, kecepatan transfer Read mencapai 5,15GB/s pada model 1-2TB. Dilengkapi monitoring Health WD Black Dasboard. Mempertahankan chip TLC NAND.

Adapter Sintech PA-CFEBM2-S dapat dipasang dengan SSD NVMe. Menjadi memory card CF Express yang lebih murah sampah separuh dibanding harga CFexpress card. Kapasitas memory card dapat dipasang untuk 256GB sampai 2TB.

Corsair MP500GS harga lebih hemat tanpa buffer DDR. Corsair MP600 Pro NH tanpa heatsink speed performa. Corsair MP600 Pro XT interface PCIe 4.0 kapasitas 8TB. kecepatan tranfer sampai 7GB/s tapi bukan kecepatan read write yang di unggulkan. IOPS atau tranfer data input dan output mampu menangani pemindahan data diatas 1 juta IOPS.

Micron membuat SSD harga hemat. Micron M2450 tersedia dari kapasitas 256GB sampai 1TB. Mengunakan chip NAND 176 layer untuk menampung kapasitas lebih besar. Micron M3400 berbeda, dirancang untuk performa tinggi sampai kapasitas 2TB.



Youtube Obengplus


Trend