26 April 2022 masalah driver AMD Adrenalin
AMD rilis driver Radeon 22.42, terkait masalah Freesync di beberapa model GPU Radeon.
Driver baru juga menambahkan peringatan ketika setting CPU dengan Radeon Performance Tuning.
Perbaikan driver GPU
Fixed Issues
Display mode of 4K 120Hz may be missing on some FreeSync™ displays using some AMD Graphics Products such as Radeon™ RX 5700 XT.
Known Issues
GPU utilization may be stuck at 100% in Radeon performance metrics after closing games on some AMD Graphics Products such as Radeon™ 570.
Some users on Windows® 10 operating system may observe the absence of the windows transparency aero effect.
Display may flicker black while switching tabs between video playback and gameplay on some AMD Graphics Products such as the Radeon™ RX 6700 XT.
Using Radeon™ Super Resolution on 2560x1600 resolution displays may produce a system hang. A temporary workaround is to set the display Scaling Mode to Full Panel.
Enhanced Sync may cause a black screen to occur when enabled on some games and system configurations. Any users who may be experiencing issues with Enhanced Sync enabled should disable it as a temporary workaround.
Radeon performance metrics and logging features may intermittently report extremely high and incorrect memory clock values.
Important Notes
Ryzen CPU Overclock settings may be changed after resetting or importing a profile from Radeon Performance Tuning Options. Users will now be notified of the applicable devices being changed.
AMD Software Capture and Stream features and Overlay support for Clone mode and Eyefinity display configurations will be introduced at a later date.
+
Release notes Adrenalin 22.4.2 15 April 2022
Jika PC Ryzen lebih cepat dari sebelumnya, hati-hati.
Mungkin mengalami bug yang agak aneh.
Beberapa pemilik AMD Ryzen melaporkan ke
Reddit untuk membagikan informasi prosesor Ryzen mereka dapat meningkatkan kecepatan clocknya sendiri.
Performa VGA mereka kadang meningkat lebih cepat dari setting seharusnya.
Sampai beberapa penguna computer memeriksa, berapa sebenarnya kecepatan computer mereka. Ternyata naik dari biasanya.
Secara teknis meningkatkan kinerja computer seperti CPU sebagai overclocking, proses ini memiliki kelebihan dengan meningkatkan performa procesor.
Tapi melakukan overclock harus dikelola dengan hati-hati oleh ahlinya yang disebut antusias PC.
Tanpa pengawasan, main ngebut saja, dapat berdampak buruk ke hardware.
Mengingat sebuah procesor sudah dirancang sedemikian rupa. Bila procesor meningkat tanpa dukungan hardware khusus seperti sistem pendingin.
Perangkat akan bekerja dengan suhu lebih tinggi. Dampaknya bisa saja computer terasa lebih panas, hardware lain akan mendapatkan impas suhu panas.
April 2022, dilaporkan procesor AMD Ryzen bisa melakukan overclock otomatis.
Bukan dari user, tapi dari sistem yang ada bekerja sendiri.
Dampaknya kinerja procesor lebih cepat dari biasanya. Tapi ada efek panas, dan pengunaan power lebih besar yang tidak perlu.
Pemilik AMD Ryzen tidak merubah setting di BIOS untuk overclock.
Walau ada fitur berbasis Software seperti Adrenalin Suite, rilis September 2021 menempatkan fitur baru untuk OC AMD secara otomatis melalui softwarwe.
Fitur tersebut sudah diumumkan, tapi di aplikasi akan tampil peringatan sebelum penguna merubahnya setting
Jadi user tahu apa yang terjadi dengan hardware setelah mereka rubah, dan tanda peringatan memberitahu kemungkinan hardware tidak stabil bila salah setting.
Sementara sebuah PC tidak memiliki sistem pendingin memadai, seperti ventilasi yang baik, heatsink khusus, membuat CPU bekerja dengan panas lebih tinggi.
Procesor akan melambat / Throttler agar menekan panas yang meningkat, sistem pengaman ketika procesor otomatis memperlambat kinerja clock core terkait deteksi sensor panas di dalam procesor
AMD telah mengkonfirmasi masalah tersebut , kemungkinan besar dari Bug software AMD.
Tidak disebutkan model apa dan software yang membuat overclock procesor AMD sendiri.
Igor Lab serta penguuna di Reddit AMD, telah berbagi informasi.
Bug tersebut hanya berdampak untuk chip combo atau mengunakan 2 produk procesor AMD CPU dan internal GPU AMD (procesor model APU)
Sedangkan hardware berbeda, antara VGA Radeon dan CPU Intel tidak bermasalah. Karena software tidak mengoverclock CPU Intel.
Mereka yang mengunakan procesor AMD dengan internal grafik.
Dapat menangani masalah OC otomatis dengan software lain. Yaitu Radeon Software Slimmer.
Walau dari sisi lain, juga tidak menyarankan pengunaan software tersebut.
Masalahnya tidak ada solusi cepat dari AMD.
Merusak procesor dengan sistem OC otomatis, kemungkinan tidak. Sejauh ini bug tersebut masih terkendali.
AMD sudah menerima konfirmasi bug dan sedang dipelajari.
April 2024, GeForce RTX 4090 hanya $200 disebut rusak, ada yang membeli tapi zonk. April
2020, procesor Intel juga dipalsu, bahkan dijual dengan harga tinggi.
VGA Nvidia seri high end GTX masih ramai dijual tapi produknya mungkin
palsu. Penjual sepertinya tidak peduli aturan di toko online.