Oneplus 9RT Oneplus 9 Oneplus 9R Oneplus 9 Pro Snapdragon 888 870 lensa Hasselblad

   Smartphone | 14 October 2021

Seri Oneplus 9 tampil dengan lensa Hasselblad. Dengan procesor Snapdragon 888 dan Snapdragon 879. Membawa teknologi camera dengan sensor Sony IMX terbaru.

Oneplus mengunakan OS OxygenOS11 berbasis Android 11.

Lensa ditempatkan dari pabrikan Hasselblad membuat distrosi tepi gambar foto dikoreksi sampai 1% untuk foto ultrawide. Dibanding lensa biasa yang dipakai smartphone lain memiliki distorsi antara 10-20%

Oneplus 9 RT (Oktober 2021)
Model yang satu ini ada di tengah diantara 3 model yang sudah diumumkan.
Layar 6,62 inci FHD+ 397ppi, refresh 120Hz Fluid AMOLED
Mengunakan 2 baterai 2.250mAh dengan total 4500W.
Pengisian baterai 39 menit full charge
Harga Oneplus 9 RT $512 RAM 8GB 128GB, $549 RAM 12GB 256GB

Oneplus 9R
Berbeda dari Oneplus 9 dan Oneplus 9 Pro dengan Snapdragon 888. Oneplus 9R mengunakan procesor Snapdragon 870.

Harga relatif lebih murah dibanding 2 model high end Oneplus 9 dan 9 Pro.
Pengisian baterai dengan adaptor charger 65W membutuhkan waktu 29 menit. Smartphone 9R juga mendukung adaptor charger PD sampai 45W
Oneplus 9R 8GB RAM $551

Oneplus 9
Dengan 3 camera belakang dan lens punch hole di sisi kiri bodi.
Disain layar dibuat flat, sistem pendingin Vapor Chamber, model tertinggi dengan 12GB RAM.
Memiliki baterai twin kapasitas 2250mAh, dengan charger 65W 29 menit, mendukung adaptor PD 45W, atau dengan wireless charger 15W Qi.
Model Oneplus 9 dengan 8GB RAM $690

Oneplus 9 Pro
Tampil dengan layar QHD, kerapatan 515 ppi. Dengan layar sedikit melengkung disisi bodi.
Memiliki panel Fluid AMOLED LTPO.
Sistem layar dapat bekerja dinamis, ketika membaca text atau gambar sistem layar bekerja dengan refresh 1Hz, untuk nonton video akan meningkat menjadi 24Hz, dan tertinggi 120Hz
Camera Ultrawide untuk panorama, atau fungsi foto makro sampai 4cm.
Camera 8MP zoom, dengan pembesaran optik 3,3x atau 30x zoom digital.
Memiliki baterai twin kapasitas 2250mAh, dengan charger 65W 29 menit, mendukung adaptor PD 45W, atau dengan wireless charger 50W 43 menit
Model Oneplus 9 Pro dengan 8GB RAM $895


Oneplus 9 RT Oneplus 9 Oneplus 9 Pro Oneplus 9R
Layar 6.62 inci 6.55 inci 6.7 inci 6.55 inci
Resolusi 1080 x 2400 1080 x 2400 1440 x 3216 1080 x 2400
Panel Fluid AMOLED Fluid AMOLED Fluid AMOLED LTPO Fluid AMOLED

 


Procesor Snapdragon 888 Snapdragon 888 Snapdragon 888 Snapdragon 870
RAM 8GB - 12GB 8GB - 12GB 8GB - 12GB 8GB - 12GB
Camera 1 50MP IMX766 48MP IMX689 48MP IMX789 48MP IMX586
Camera 2 Wide 16MP 50MP IMX766 50MP IMX766 16MP
Camera 3 2MP Makro
8MP Telezoom 5MP Makro
Camera 4
2MP Mono 2MP Mono 2MP Mono
Camera Selfie 16MP IMX471 16MP IMX471 16MP IMX471 16MP IMX471
Finger In-Display In-Display In-Display In-Display
Jaringan 5G 5G 5G 5G
Baterai 4500mAh Warp 65W 4500mAh Warp 65W 4500mAh Warp 65W 4500mAh Warp 65W
Charger Wireless
15W 50W

Dari kiri Oneplus 9RT, Oneplus 9, Oneplus 9 Pro, dan paling kanan Oneplus 9R


Oneplus 9

Artikel Lain

Huawei P50 Pocket dengan layar AMOLED dibagian depan 1,04 inci. Disain smartphone dengan layar lipat. Camera 40MP dan 13MP ultrawide di bagian belakang. Satu lagi camera yang unik, 32MP camera Ultra Spectrum, camera depan 10,7 MP.

3 model Vivo X70 mengunakan panel kecepatan refresh 120Hz. Vivo X70 dan Vivo X70 Pro mengunakan Samsung Exynos 1080, Vivo X70 Pro+ dengan Snapdragon 888. Model Pro+ masuk di 10 smartphone dengan camera terbaik DXOmark Desember 2021

Oppo Fine N disain smartphone layar lipat dengan Snapdragon 888. Oppo mengunakan disain unik dengan engsel Flexion. Berfungsi membuat smartphone dapat tertutup baik, dan menjaga layar ketika di lipat. Kaca pelindung SCHOTT UTG glass pesaing Corning.

Moto edge X30 lebih dahulu tampil, setelah Realme menyiapkan smartphone dengan procesor Snapdragon 8 Gen1. Edge X30 memiliki layar OLED 6,7 inci, 10 bit color, HDR10+ 144Hz. Menempatkan dual camera 50MP dan 50MP ultrawide, ditambah satu camera efek bokeh 2MP.

ZTE Axon 30 Ultra Aerospace Edition smartphone Android ini berbeda. Pertama smartphone 18GB RAM dengan 1TB storage. Sebagai peringatan dari astronot China yang keluar dari kapsul ruang angkasa pertama, disebut Taikanout.

Sementara produsen smartphone menjauhi procesor Snapdragon 888. Redmagic 6S Pro mengunakan procesor Snapdragon 888+ sebagai smartphone gaming. Kecepatan panel 165Hz, fast charger 66W, dengan sistem pendingin Ice 7.0. Di belakang bodi dapat ditambah 2 fan pendingin.

Oppo Find X3 Pro Photographer Edition, agak beda dengan warna camera pocket. Oppo Find X Pro dengan Snapdragon 888, smartphone dengan camera seperti mikroskop. Find X3 Pro memiliki keunggulan pada layar dan camera. 2 model lain Find X3 dan X3 Neo mengunakan panel OLED, dengan procesor lebih rendah.

Rog Phone 5s dan 5s Pro menargetkan pasar smartphone gaming. Model Asus Rog Phone 5s dan 5s Pro pada dasarnya memiliki perangkat yang sama. Model ROG Phone 5s Pro memiliki fitur ROG Vision Display, ditempatkan di belakang bodi smartphone. Serta 2 tambahan sensor sentuh di balik bodi.



Youtube Obengplus


Trend