Notebook ThinkPad X1 Extreme Gen 4 Intel Core i9 Gen 11 dengan RTX 3080

   Product | 25 June 2021

Notebook kelas atas, lebih tepat disebut notebook Workstation.

ThinkPad X1 Extreme Gen 4 memiliki layar 16 inci dengan resolusi 4K. Mengunakan procesor Intel Gen11 sampai Core i9 H. Tidak sampai disana, model tertinggi mengunakan internal grafik GeForce RTX 3080.

RAM saja dapat dipasang 64GB, dengan 2 TB SSD.

Baterai  90W, dan daya tahan baterai disebut tahan 10 jam.
Untuk koneksi memiliki opsi jaringan 5G, mengunakan nanoSIM.
Perangkat lain seperti Bluetooth 5.2 dan WIFI 6e.

Disain layar 16 inci mengunakan dimensi 16:10, rata rata notebook atau layar lebar dengan 16:9.
Kualitas warna dengan Dolby Vision menawarkan tingkat warna lebih tinggi dibanding layar notebook standar. Dengan 10bit color dan low blue light.

Di depan sudah tersedia camera Webcam FHD.

Bagaimana dengan sistem cooler. Lenovo menempatkan sistem cooler baru untuk internal grafik RTX. Kombinasi dengan vapor chamber dan heatpipe untuk penghantar panas.
Pendingin fan mendorong angin pendingin dari bagian atas dan bawah. Pasokan udara ditempakan di bagian keyboard.

Konfigurasi output HDMI 2.1, 2 port USB-C dan 2 port Thunderbolt 4.
Ada lagi slot SD UHS-II untuk memindahkan data..

Bobot notebook ThinkPad X1 Extreme Gen 4 sekitar 1,8kg dan dimensi 359.5 x 253.8 x 17.7 mm.
Harga awalnya ditawarkan $2.149, dipasarkan Agustus 2021


ThinkPad X1 Extreme Gen 4

Artikel Lain

Panasonic TOUGHBOOK 40 lebih tepat disebut Laptop dibanding Notebook Seperti computer dapat dipasang modular, dengan 8 tempat tambahan yang disebut Xpak. Xpack bagian yang dapat di upgrade, termasuk unit I/O, drive dan pembaca seperti barcode. Spesifikasinya standar saja, bahkan lebih tertinggal dari generasi notebook terbaru.

Notebook Xiaomi Mi Pro dan notebook Mi Ultra berbeda untuk ukuran layar. Satu model 14 inci 2,4K sedangkan model 15 inci dengan 3,2K. Spesifikasi lain sama, dengan pilihan procesor Intel Gen11. Model Core i5 11300H atau Core i7 11370H.

Realme Book Slim ini tipis, dengan layar 2160 x 1440 pixel setingkat 2K ukuran 14 inci. Rasio layar 3 banding 2, 100% sRGB dan bodi layar ke frame mencapai 90%. Mengunakan procesor Intel Gen11 model Intel Core i5.1135G7 arsitek Tiger Lake dengan internal grafik Iris Xe.

Lebih tepat disebut Laptop gaming. Mengunakan procesor Intel Gen11 dengan GPU GeForce GTX 3060. Spesifikasi notebook dengan CPU Intel Core i7 11800H tipe 8 core kecepatan maksimum 4,6Ghz. 16GB DDR4 3200. VGA GTX 1060 untuk laptop dengan 6GB VRAM.

Xiaomi Mi Pro X15 tampil dengan layar OLED tapi ketajaman layar 3456x2160p walau memiliki ukuran layar 15,6 inci. Kecepatan layar 60Hz dan di sisi bingkai tipis 4,03mm, dengan lebar bidang layar mencapai 91%. Ditawarkan satu paket dengan 16GB atau 32GB RAM

Notebook Asus ROG Zephyrus dan TUF Laptop internal RTX 3080 mengunakan procesor Intel Gen 11 H mobile procesor. Disebut sebagai notebook dan laptop. ROG Zephyrus sebagai notebook dengan hardware lebih rendah, untuk Laptop Asus TUF dengan hardware lebih kuat.

Notebook Alienware M15 R4 dan M17 R4 atau lebih tepat disebut laptop untuk gaming dirancang dengan keyboard mekanik Ultra Low Profile. Gamer mengenal keyboard mekanik Cherry MX dengan ukuran tombol besar. Disain keyboard memiliki tinggi 18,5mm untuk ukuran standar.

Notebook MSI Creator 17 memiliki layar tidak tanggung tanggung. Dengan ukuran sekelas notebook, memiliki resolusi layar 4K. Notebook MSI Creator 17 ditujukan untuk software kinerja berat, dari game 3d, sampai editing kelas profesional diharapkan mampu ditangani notebook ini.

Notebook ini bukan tandingan PC desktop kelas gamer. Disain Asus ProArt StudioBook dengan GPU Quadro dan Core i9, dirancang untuk konten kreator. Kecepatan editing untuk 3D sampai 8K video. Memerlukan pendingin khusus dengan bahan titanum untuk mengemas hardware kelas desktop ke notebook.

Mi Gaming Laptop tampil dengan layar 15,6 inci. Memiliki layar 1080p FHD, dengan procesor generasi ke 7 seri Core i7. Ditambah sebuah grafik seri GTX 1060 Mobile. Harganya hanya separuh dengan spesifikasi hampir sama di kelas Alienware.

Origin EON17-X adalah notebook performa untuk game atau pengunaan setara kemampuan PC desktop. Di dalam perangkat notebook sudah dilengkapi grafik card Nvidia GeForce GTX 1080. Opsi layar monitor 17 inci dengan resolusi FHD, QHD dan 4K

Perbedaan notebook dan laptop hanya sebatas kata. Bila melihat laptop bisnis sangat mudah dikenali, dari banyak port, garansi, tambahan alat docking. Tapi bukan perangkat itu saja yang membedakan notebook kelas kantor dan rumah. Notebook kantor diuji termasuk tut keyboard sampai bagian engsel. Dan lebih mudah diperbaiki.



Youtube Obengplus


Trend