Teknologi smartphone menempatkan camera di atas bingkai smartphone.
Berkembang dengan lubang pada layar untuk tempat sensor camera.
Masih berlanjut di tahun 2021, setelah 2 produsen raksasa elektronik menampilkan camera di belakang layar dan tidak terlihat ketika layar diaktifkan.
Bagaimana dengan notebook dengan bingkai yang harus menempatkan camera diatas layar.
Mungkin tidak perlu waktu lama, setelah Samsung mengembangkan bingkai tipis untuk notebook.
Lalu kemana camera harus ditempatkan, pilihan ada di dalam layar, tepatnya di belakang layar notebook seperti model smartphone.
Samsung baru mengumumkan pengunaan panel OLED untuk notebook.
Disana terdapat sebuah camera Webcam dan ditempatkan di belakang panel OLED yang disembunyikan.
Penempatan camera tersebut menjadi solusi untuk notebook dengan layar bingkai lebih tipis.
Samsung menyebut Blade Bezel, begitu tipis bingkai di layar notebook seperti bingkai smartphone.
Samsung mengatakan bidang layar mencapai 93% dengan Blade Bezel display.
Dengan bingkai tipis, notebook dapat dibuat lebih tipis dan lebih ringan dibanding notebook lain.
Terdengar penawaran yang menjanjikan bagi mereka yang males bawa notebook berat.kin lebih cepat.
Samsung masih mendominasi model smartphone layar lipat. Tapi tidak lama lagi, setelah kabar muncul produsen smartphone China akan membuat smartphone layar lipat. Teknologi dari Samsung, tapi panel dijual ke produsen lain. Apakah akan murah bila di produksi disana.
Skysat layanan satelit milik perusahaan Planet. Tahun ini diperkirakan selesai meluncurkan satelit bersama SpaceX. Membuat pengambilan gambar permukaan bumi sampai 12x sehari, atau di semua wilayah 7x sehari. Resolusi gambar permukaan bumi yang sangat tajam mencapai 50cm