Download.com hati hati ambil file disana

   Security | 13 January 2015

Hati hati memgambil file di Download.com, situs ini makin tidak aman. Khususnya untuk download 10 top aplikasi. Howtogeek memeriksa file yang mereka download, dan mendapat peringatan dari antivirus.

Download.com Malware dan Adware

Download.com Malware dan Adware

Misalnya mendownload Avast Antivirus Free, KMPlayer, akan diberikan informasi Special Offer. Anda harus jelas membaca dan memilih. Setelah di dowload ternyata aplikasinya malah nyangkut, tapi bukan dari software yang anda download. Ada beberapa software yang disisipkan di dalamnya.



Dari sini kita bisa belajar tentang dunia software sampah, yang sengaja dimasukan ke computer karena kita salah mengclick atau mencari software dari website seperti ini. Tidak hanya situs download gratis, beberapa aplikasi freeware kadang memasukan aplikasi sampah di dalamnya. Misalnya Antivirus McAffe berbasis Browser menawarkan bundle dari layanan email. Padahal kita tidak membutuhkan dan sudah memasang antivirus lain. Tapi bila salah mengklik, seperti kejadian diatas. Computer akan muncul banyak pesan, dan di toolbar browser akan muncul icon yang tidak jelas.

Artikel Lain

Barcode di tiket penerbangan, dapat di baca oleh peretas. Dengan teknik sangat mudah, tiket berisi barcode dapat diambil datanya. Untuk apa data tersebut dikumpulkan.

Hati hati mengunakan aplikasi dengan nama Adult Player. Karena aplikasi ini tidak diterima oleh Google Play. Aplikasi tersebut adalah malware, sehubungan dengan video player porno. Cara menghapus aplikasi Adult Player harus masuk ke Safe Mode di smartphone Android. Update

Hati hati mendownload aplikasi yang aneh aneh di Google Play. Diperkirakan jutaan perangkat Android dapat terinfeksi Scareware dari yang berhubungan dengan game Minecraft. Sejak Agustus 2014 lalu, game Minecraft menjadi game populer. Dimanfaatkan oleh penjahat menyebar malware dengan nama berbeda beda.

Satu trojan menyerang perangkat Android , disebut PowerOffHijack. Ketika smartphone di off, dan layar terlihat off sebenarnya tidak off. Smartphone tetap berjalan seperti biasa. Munculnya animasi smartphone sedang off, lalu Trojan mulai bekerja dengan hal yang tidak biasa.

Banyak aplikasi mengambil data dari smartphone dan mengirim nomor telepon penguna ke pembuat aplikasi. Tapi penguna Android terlihat tidak terlalu peduli. Satu dari 3 aplikasi yang terdata, aplikasi meminta akses ke data panggilan, kontak telepon dan nomor PIN.

Mungkin password anda akan sama seperti daftar password dibawah ini. Ada 25 password yang dipakai paling buruk, dan password tersebut paling banyak digunakan. SpalshData mengolah daftar 3,3 juta password yang bocor selama tahun 2014 lalu. 25 daftar kode sandi paling buruk di tahun 2014 lalu



Youtube Obengplus


Trend