Di awal abad ke 20, terbang adalah hal lucu bagi sebagian orang.
Terbang tidak mungkin dilakukan karena belum ada teknologi mesin jet, dan penemuan pesawat baru dimulai dengan sayap dan baling.
Masalah utama dalam pesawat generasi awal adalah daya angkat.
Sekarang era mesin jet dan kita terbang dengan cepat.
Orang dapat pergi dengan kecepatan 900km perjam dengan pesawat jet komersil.
Daya dorong mesin jet yang efisien, tapi memiliki kekuatan sangat besar. Bandingkan 4 mesin jet Airbus A380, yang mampu membawa 800 orang lebih
Mesin jet sebenarnya sebuah mesin turbin, mengunakan tekanan dari baling untuk memberi daya dorong ke belakang.
Mengapa mesin pesawat jet berbeda dibuat dibanding mesin mobil, tentu saja berbeda.
Mesin jet atau turbo jet, adalah mesin yang mengubah bahan bakar cair menjadi tenaga dorong yang sangat kuat.
Membuat pesawat terdorong ke arah depan, dan mesin mengeluarkan udara bertekanan dengan daya dorong ke arah belakang.
Ketika pesawat bergerak , udara yang dilewati sayap pesawat terbentuk secara ilmiah sebagai daya angkat.
Pesawat baling dahulu mengunakan pengerak seperti piston, sama seperti kendaraan mobil.
Gerakan piston membantu mengerakan balik lebih cepat, sebagai daya dorong angin ke arah belakang.
Mesin pesawat jet memiliki persamaan tapi cara kerja berbeda.
Karena mengunakan reaksi kimia yang disebut pembakaran ketika melepas energi.
Mesin pesawat lebih kuat dibanding mesin mobil.
Mesin pesawat jet dirancang untuk menghasilkan tenaga setiap detik.
Mesin pesawat harus hemat bahan bakar. Dengan perhitungan 50% udara dengan satuan bahan bakar. Artinya mesin jet mengunakan bahan bakar lebih besar sekaligus tenaga besar.
Pabrik mesin pesawat jet General Electric menjelaskan bagaimana mesin jet bekerja.
Ada 4 tahap dari kerja mesin jet, sebelum mesin jet siap memberikan dorongan pada pesawat.
Disebut Suck, Squeeze, Bang dan Blow.
- Suck adalah memasukan udara yang diambil dari baling atau bilah putaran depan
- Squeeze memasukan udara dalam aliran bertekanandi dalam mesin
- Bang, udara yang sudah dipadatkan, dicampur dengan bahan bakar dan dinyalakan
- Blow sebagai tahap akhir atau meniup udara keluar untuk menghasilkan dorongan mesin.
Kipas di bagian depan berfungsi sebagai kipas yang menarik udara masuk ke dalam mesin, sebagian udara juga kembali di dorong keluar dengan maksimum.
Kipas atau baling turbin kedua tidak terlihat, kerana berada di tengah atau di dalam mesin jet.
Bentuk seperti kompresor memadatkan udara sampai 8x, bersamaan memasuki area kedua.
Tepat di belakang kompresor turbin, ketika udara berada di ruang bakar terjadi pertemuan antara bahan bakar dan udara bertekanan.
Bahan bakar yang terbakar dan tercampur lalu meningkatkan suhu sampai 900 derajat Celcius.
Menghasilkan gas buang tepat berada bagian mesin turbin kedua dengan ukuran lebih kecil akan memaksa apa yang masuk untuk dikeluarkan dengan tekanan amat kuat.
Struktur mesin pesawat juga rumit, walau terlihat dari sisi depan hanya memperlihatkan satu baling,
Di dalamnya terdapat beberapa baling atau disebut bilah turbin berbeda-beda berdasarkan fungsi.
Kecepatan dorongan udara ke belakang harus lebih cepat dari gerakan pesawat yang bergerak maju ke depan.
Mesin pesawat jet tempur memiliki prinsip kerja yang sama.
Karena pesawat jet tempur memerlukan akselerasi lebih tinggi untuk mencapai kecepatan diatas 1 Mach. Bahan bakar yang dimasukan ke dalam mesin juga lebih besar.
Ada beberapa tipe mesin pesawatTurbojet
Turbojet adalah mesin pesawat yang sering digunakan untuk pesawat komersil dalam menghasilkan daya dorong besar.
Memasukan udara dan dicampur dengan bahan bakar, seluruh proses di dalam mesin dari udara masuk di ledakan lalu di keluarkan ke belakang.
Turboprop
Mungkin sering kita lihat mesin pesawat dengan baling. Sebenarnya bukan baling biasa untuk menambah daya dorong, tapi di belakang baling lain yang mengerakan baling mesin turbin
Turbofan
Digunakan untuk pesawat komersil, tapi ada baling di bagian depan dengan kinerja lebih efisien.
Fungsinya meningkatkan udara masuk, sehingga menghasilkan daya dorong dengan bahan bakar yang sama dan efisien.
Sebagian tenaga atau udara yang terdorong juga di alirkan diluar bagian mesin untuk menambah kekuatan daya dorong.
Turboshaft
Umum untuk mesin dengan dua bagian pengerak seperti mesin helikopter. Mesin utama untuk menghasilkan daya dorong, serta mengerakan baling baling untuk daya angkat.
Kadang ditempatkan 1 mesin , atau bisa saja 2 mesin turbin. Daya dorong mesin Turboshaft sebenarnya tidak terlalu besar. Tenaga mesin lebih banyak untuk pengerak baling.
Mesin Turboshaft juga digunakan untuk kereta, tank sampai kapal. Termasuk cara kerja mesin pembangkit turbin, dimana tenaga di alihkan untuk mengerakan generator.
Dibawah ini diagram mesin jet, kecuali Ramjet untuk mesin pesawat kecepatan tinggi.
Sekarang kita dapat mengetahui, mesin turbin jet terkait dengan kata turbo
Walau mesin pesawat dengan baling-baling tidak berarti pesawat mengunakan baling sepenuhnya.
Tapi mengerakan daya dorong dengan jet, dan baling membantu tekanan udara dari mesin agar kinerja mesin lebih efisien.
Ramjet berbedaMesin pesawat secara umum dapat bekerja di berbagai kondisi.
Satu yang tidak ada di mesin pesawat biasa adalah mesin Ramjet.
Ramjet hanya sistem mesin yang aktif pada kondisi tertentu.
Digunakan pada pesawat SR-71 sebagai pesawat mata mata tercepat di dunia.
Mesin harus terus melakukan pembakaran untuk mendapatkan tekanan daya dorong sangat besar.
Tidak memerlukan baling, hanya pengapian dari bahan bakar, sekaligus mesin yang menghasilkan suhu sangat panas.