Film Giving Movie Short. Berbuat kebaikan dibayar 30 tahun kemudian

   Stuff | 16 September 2013

Giving Movie Short Film

Film pendek dengan judul TrueMove H : Giving , dalam bahasa Thailand.

Menceritakan seorang pencuri cilik, dia mencuri obat untuk ibunya. Seorang tukang sup yang melerai menanyakan ibumu sakit. Si anak mengangguk. Si tukang sup yang baik hati bahkan membayarkan uang untuk obat yang dicuri. Tidak sampai disana, si tukang sup masih memberikan sebungkus sup untuk si kecil



30 tahun berlalu, si tukang sup masih sama saja. Selalu memberikan makan kepada pengemis. Sayang si penjual sup ternyata sakit bahkan sampai koma. Si anak perempuannya membawa ke rumah sakit. Untuk mengobati ayahnya di rumah sakit, dia harus membayar biaya 792.000 bath. Bagaimana dia harus membayar, mata pencaharian bersama sang ayah berhenti karena si ayah sakit. Dia menemui dokter untuk membicarakan masalah pengobatan, akhirnya putri tukang sup memutuskan untuk menjual rumahnya bagi biaya berobat sang ayah.



Suatu hari si anak tukang sup yang sedang tertidur dan terjaga di dekat ranjang ayahnya yang sudah di operasi, melihat sebuah surat tagihan rumah sakit dan tertulis semua tagihan 0.

Hanya ada pesan dibawahnya, semua biaya sudah dibayar lunas 30 tahun lalu. Bahkan dibawahnya tertulis, dengan 3 obat penahan sakit (Painkiller) dan satu bungkus sup. Mengapa tagihan rumah sakit malah tertulis sup dan 3 obat penahan sakit. Si putri tukang sup mulai mengingat apa yang terjadi 30 tahun lalu.

Pesan terakhir, memberi adalah cara komunikasi terbaik.




Kebaikan seseorang tidak dikembalikan esok, lusa, atau tahun depan. Tapi akan tiba pada waktunya. Inilah seni ala Thailand, sangat kreatif dalam memberi pesan moral.

Film diatas dikemas untuk iklan True Corporation Public Company Limited (TRUE) yang menangani bidang telekomunikasi, termasuk layanan TV kabel, mobile dan internet dari Thailand.

Artikel Lain

Bagaimana kehidupan terbentuk di alam semesta. Apakah kita sendirian. Dalam film Life Beyond mengambil analisa dari kehidupan di Bumi sendiri. Seberapa besar kemungkinan alien ada di luar Bumi. Dan bagaimana kemungkinan terbentuk kehidupan.

Sebuah film BBC menceritakan apa yang luput dari perhatian kita selama 1 tahun pandemi. Menceritakan alam kembali ke kota besar di luar Indonesia. Bila menonton film ini, kita dapat menebak, jangan jangan kesempatan seperti ini tidak akan terulang sepanjang hidup.

Manusia melihat planet Mars dari dekat dengan gambar hitam putih. Foto pesawat ruang angkasa Mariner 4 tahun 1974 membuat foto permukaan Mars. Puluhan tahun berlalu film Mars One Day On The Red Planet telah lengkap. Sekarang Mars sudah dipetakan secara lengkap dan detil, walau disana jauh berbeda dengan Bumi. Sampai misi misi terakhir Curiosity dan kemungkinan manusia tinggal di Mars sebagai koloni planet kedua..

Satu lagi fotographer dengan ide menarik. Membuat foto dengan binatang, dan 2 bintang itu adalah beruang dan harimau. Tidak dirantai, dilepas ketika diabadikan. Petugas taman nasional membuat foto selfie dengan gorila, apa yang dilakukan gorila.

Lain lagi nasib seorang mantan pilot Soviet yang dipanggil Loginov. Dia sekarang bekerja di restoran cepat saji di Rusia. Letnan Kolonel Petrov yang menyelamatkan bumi dari Armageddon perang dunia ke III. Terungkap 10 tahun sebelum Soviet menekan tombol merah peluncur rudal balistik.

Karir Ben patut ditiru walau nasibnya kurang beruntung, dia sakit dan anjingnya setia menemani dirinya. Sebuah video dengan judul Denali, menceritakan persahabatan manusia dan anjing ketika melewati masa kelam. Walau akhirnya keduanya harus berpisah selamanya.

Cinta memang unik. Satu cerita lain dari Ah Ji asal Taiwan, dia menunggu pacarnya selama 20 tahun di stasiun kereta. Sekarang usianya sudah 47 tahun, ternyata dia jatuh cinta sejak remaja dengan seorang wanita dan berencana bertemu di stasiun Tainan pada waktu tertentu. Ini diluar batas kewajaran atau cinta sejati

Beberapa foto ini dapat mengembalikan manusia kembali. Menolong orang lain kadang engan dilakukan, tapi bagi mereka yang mengerti arti kehidupan, menolong adalah hal yang mudah dan bisa dilakukan kapan saja.

Seorang miliader dari China pulang kampung dan membuat rumah mewah gratis untuk warga disana. Xiong Shuihua membangun kampungnya di masa kecil dan memberikan warga disana rumah elit untuk ditinggali. Ketika kecil, dia tinggal di desa Xiongkeng, dan merasa keluarganya dirawat oleh warga disana

Ada beberapa kebiasaan unik dari penumpang pesawat untuk First class, yang sekarang jumlah rute semakin sedikit seperti menghilang menjadi kursi langka. Dan bagaimana layanan First Class, apakah hanya tampil di depan penumpangnya saja. Apa layanan di kelas Business dan Premium Class. Pengalaman dibagikan oleh pramugari pesawat dari Jepang.

Seorang ayah baru kehilangan putrinya, dia meminta seseorang mungkin ada yang bisa memperbaiki foto terakhir anaknya. Tapi bukan satu yang membantu, beberapa orang membantu mengedit foto tanpa biaya. Yang lain memberikan pesan dukungan

Cerita film ini adalah seorang anak yang kurang baik di sekolah, dan kesulitan belajar karena harus harus bekerja. Seorang ibu guru sangat memperhatikan muridnya, apakah sang murid berhasil atau tetap menjadi pelayan restoran

Berapa lama anda mendapatkan arti kata cinta, cie. Satu bulan, satu tahun, atau seumur hidup anda untuk menunggu. Apakah anda tahu pasti apakah yang anda tunggu akhirnya datang juga. Tapi itu yang diberikan film ini.

Menceritakan seorang pria yang berkoran bagi orang lain. Tidak hanya miliknya tapi jasanya. Seakan menjadi penyelamat semua mahluk hidup. Dan mendapatkan apa yang tidak bisa dibeli oleh uang dan membuat dunia lebih indah

Kaya raya bukan berarti berapa banyak yang kau miliki, tapi berapa banyak yang bisa kau beri. Dengan memberi kamu akan merasa bahagia. Salah satu film pendek Gift antara perbedaan kaya dari ayah dan anak

Bila Thomas Edison berhenti sebelum kegagalan 9999x, lampu buatannya tidak akan menyala. Jika Howard berhenti sebelum kembali ke bank sampai 242 kali. Tidak ada kata menyerah, dan inovasi akan lebih baik bila di dukung bidang lain.



Youtube Obengplus


Trend