Teleskop Meerkat gambar Deep2 galaksi yang ramai sebelumnya tidak terlihat

   Science | 18 December 2019

Astronom membuat sebuah gambar dengan observasi dari teleskop radio.

Dimana gambar setiap titik ini adalah gambar galaksi yang sangat jauh. Dan belum pernah terditeksi sebelumnya.

Bagaimana setiap titik ini di dapat. Foto tentang galakasi ini diabadikan dari teleskop radio South African Radio Astronomy Observatory MeerKAT.

Teleskop radio MeerKAT diresmikan 13 Juli 2018. Hal yang mengagumkan fasilitas MeerKAT dibangun dari dana pemerintah Afrika Selatan sendiri.
64 piring disk parabola dengan masing masing memiliki diameter 13,5 meter.
Menjadi teleskop paling sensitif di dunia untuk memetakan langit dengan gelombang radio, dan menangkap paling detil dari sebelumnya.

Menghabiskan dana 330 juta dollar, menjadi bagian kedua dari teleskop radio di masa depan yang disebut Square Kilometer Arrray / SKA.

Rencananya teleskop radio akan digunakan seorang ilmuwan asing dalam melakukan pengamatan 1000 jam selama 5 tahun.
Separuh penelitian akan digunakan untuk mengamati gas hidrogen yang tersisa di alam semesta.

Gambar dibawah ini dibuat selama pengamatan teleskop radio 130 jam. Gambar Deep2, setiap titik adalah galaksi.

Meerkat DEEP2 galaksi yang jauh yang belum pernah terditeksi

Foto asli dari Sarao.ac.za

Yang paling terang adalah galaksi yang luminositasnya dari gesekan gravitasi dan energi yang dipancarkan puing-puing yang mengelilingi lubang hitam supermasif yang sangat kuat.

Sementara itu, titik-titik redup adalah galaksi jauh yang mirip seperti galaksi Bima Sakti. Ini adalah pertama kalinya kami melihat banyak galaksi ini, beberapa di antaranya miliaran tahun cahaya jauhnya.

Selain tampak hebat, jenis-jenis gambar ini sering menerangi lebih banyak rahasia tentang sejarah kosmologis alam semesta. Hasil baru menunjukkan bahwa laju pembentukan bintang selama apa yang disebut cosmic down (periode alam semesta setelah Big Bang ketika pembentukan bintang memuncak, sekitar 8 hingga 11 miliar tahun yang lalu) sebenarnya lebih tinggi dari yang diperkirakan sebelumnya.

Artikel Lain

Awan Smith Cloud berada di sisi bawah galaksi. Molukuler gas dan debu raksasa tersebut suatu hari menabrak galaksi Bima Sakti. Awalnya mencari letak awan tersebut jatuh, tapi tidak dapat disimpulkan. Malah menemukan jawaban lain ketebalan galaksi Bima Sakti.

Teleskop Euclid mengirim gambar gugus galaksi Abell 2390. Apa yang dilihat disana, ada 5000 galaksi di satu area saja. Gambar terlihat seperti ada corengan kecil, yang lain melingkar. Efek dari gravitasi lensa di ruang angkasa.

Pembangunan teleskop sensor dan lensa terbesar, berat 3 ton, sensor 3 Giga Pixel. Teleskop Large Synoptic Survey Telescope (LSST) berada di Chili. Kemampuan teleskop ini memiliki ketajaman 3,2Gpixel atau setara memasukan gambar 1500 video HD.

Teori baru bagaimana mencari planet yang layak huni, atau ada kehidupan. Dengan mengambil contoh di tata surya kita, ada 2 gas penting dari CO2 dan Ozon. Teori ini mendukung pencarian planet layak huni lebih tepat, mengambil sampel dari bumi sendiri. Teleskop modern mampu melacak.

Galaksi 
terbesar di alam semestaSeratus juta galaksi yang terditeksi oleh manusia, galaksi apa yang terbesar yang pernah ditemukan. Disebut galaksi IC 1101, diperkirakan memiliki bentuk eliptikal. Galaksi Alcyoneus diumumkan 2022, dengan lebar 16 juta tahun cahaya.

Seperti sensus bintang, teleskop Gaia mencatat 1,8 miliar bintang di galaksi kita telah dipetakan. Ternyata bintang biner di galaksi Bima Sakti sangat banyak, mencapai 800 ribu bintang biner telah ditemukan. Arah gerakan bintang juga dapat diketahui arahnya.

Satu tempat memiliki kumpulan galaksi lebih padat dan berdekatan. Tetapi di beberapa area, memiliki jumlah galaksi sangat sedikit. Dari luas alam semesta, terdapat ruang kosong yang begitu sepi. Ada yang bergerak menjauh atau tidak bergerak sehingga meninggalkan sangat sedikit galaksi di satu area.

Helikopter Ingenuity berhasil terbang di planet Mars. Tonggak sejarah antariksa benda melayang di dunia lain. Planet berbeda, atmofer berbeda,gravitasi berbeda, aturan tentu berbeda. Misi Ingenuity berakhir 18 Januari 2024, setelah satu dari 4 baling rusak dan misi telah selesai

Data teleskop GAIA memasuki pengambilan data ke 3. Data yang di dapat membuka tentang apa yang terjadi di galaksi Bima Sakti. Dari data ke dua saja, mendapatkan informasi galaksi kita pernah menelan galaksi lain. Data juga memastikan lengan galaksi Bima Sakti ada 4 dan bukan 2. Data tabrakan galaksi juga terungkap, mungkin membuat kehidupan pertama dari Matahari.

Astronom telah mengamati sistem tiga bintang tapi yang uniknya karena tidak mengorbit seperti biasa. Melainkan melengkungkan dan membelah cakram planetnya menjadi bentuk baru yang aneh dan banyak cincin. Setidaknya ada 3 ring dari tata surya ini dapat terlihat. Mengapa cincin ditengah hilang, 2 hipotesa dari astronom

Teleskop radio SKA selesai dibangun, setelah tahun 2016 memperlihatkan gambar pertama dari 25% kekuatan teleskop radio. Menjadi teleskop paling sensitif di dunia untuk memetakan langit dengan gelombang radio, dan menangkap paling detil dari sebelumnya. Salah satu yang dicari adalah jejak gas hidrogen.

Ketika berbicara antariksa, gambar bintang, galaksi tentu diabadikan oleh teleskop. Salah satu tempat observasi paling berjasa di dunia astronomi adalah VLT / Very Large Telescope. Pengamatan VLT tidak hanya melihat galaksi yang jauh. Tapi benda yang ada disekitar galaksi kita sampai bintang.

Di sekitar galaksi Bima Sakti terdapat Local Group galaksi atau Bima Sakti menjadi bagian grup tersebut. Tetapi kelompok galaksi di Local Group ternyata bergerak dan mendekati grup lain yang lebih besar. Disebut Great Attractor. Apakah keduanya akan bertabrakan.

Teleskop tahun 1893 ada di observasi Yerkes, memiliki lensa reflaktor berukuran 40 inch. Teleskop GMT - Giant Magellan Telescope dipastikan tepat waktu, mengunkan cermin hexagonal. Mengapa teleskop raksasa tidak dibuat dengan cermin utuh.

Tahun 1996 teleskop Hubble diminta untuk mengarahkan ke satu arah yang kosong. Ruang kosong tersebut ukurannya sangat kecil, apa benar disana memang kosong. Film terbaru dengan penemuan teleskop Hubble. Yang dilihat kosong di ruang angkasa ternyata ada isinya. Ini cerita setelah teleskop Hubble pensiun

Teori Newton tidak berlaku di dunia Kosmos, ketika cahaya tidak memiliki massa dapat berbelok. Disini teori Einstein dengan antariksa mulai terungkap dengan penemuan saat ini. Dahulu masih terbatas teori, sekarang menjadi kenyataan. Gravitasi mampu membelokan cahaya sampai gravitasi bisa bergerak seperti kekuatan gelombang



Youtube Obengplus


Trend