| |||||
Shortstory | 14 July 2017 Matahari dengan lubang AR2665 terlihat berdampak ke bumiLubang di matahari bulan Juli 2017 terlihat lebih besar dari ukuran BumiArtikel Lain Jembatan yang menghubungkan 2 kota Macau dan Hong Kong sampai daratan China selesai di bangun. Nilainya mencapai 20 miliar dollar atau setara 300 triliun Rupiah. Pembangunan
selesai 9 tahun, mencapai jarak 55 km awal rencana dibuka pada
tahun 2016. Tapi tertunda sampai akhirnya bulan Oktober 2018 diresmikan. Jembatan mampu menahan gempa 8 skala Richter, topan badai, sampai tertabrak kapal cargo.
Galaksi NGC 1512 terletak 38 juta tahun cahaya dari Bumi. Tapi galaksi ini unik, memiliki cincin dengan warna lebih cerah. Artinya
cincin di bagian luar galaksi seperti lingkaran bintang berusia muda
yang masih panas. Terlihat menyala dengan warna kebiruan.
Siapa yang bertugas menghitung perjalan pesawat ruang angkasa. Namanya Finley salah satu manusia computer di JPL Nasa. Dia masih bekerja , dan beberapa proyek besar dihitung oleh Finley.
Bintang Luminous blue variables (LBV) jarang ada di galaksi kita, tapi
yang ini tampak. Bahkan teleskop tidak dapat melihat ukuran bintang ini,
karena cahayanya begitu terang. Salah satu bintang adalah AG AG Carinae, nasibnya tidak lama lagi dan bintang ini akan mati
Sinar gama adalah senjata terbesar di alam semesta. Diproduksi oleh
peristiwa di antariksa seperti cahaya dari bintang meledak, semburan
pulsar (bintang besar yang mati memancarkan cahaya radiasi), atau inti
galaksi.
How Big Is The Universe sebuah video tentang pelajaran seberapa besar
alam semesta ini. Kirim SMS ke Andromeda baru sampai 2.5 juta tahun nanti. Diberikan gambaran bahwa tata surya kita adalah
sebuah kamar kecil, galaksi Bima Sakti seukuran kota London. Berapa luas alam semesta sebenarnya
|
Trend |
|
||||