Monitor Samsung SF350 membawa teknologi FreeSync

   Product | 19 May 2016

Samsung menawarkan monitor budget seri SF350. Memiliki panjang diagonal 22 inci sampai 27 inci, serta fitur untuk game dengan Free-Snyc dan monitor biasa.

2 model pertama mengunakan panel tipe PLS, dan satu lagi dengan panel IPS dengan kerapatan resolusi gambar.

Karena monitor Samsung S27F350FHU , Samsung S24F350FHU , Samsung S22F350FHU ditawarkan dengan harga budget.

Mengapa monitor Samsung ini murah. Pertama hanya menyediakan port HDMI dan Dsub VGA saja tanpa port DisplayPort.

Harga monitor tersebut di Eropa relatif murah, sekitar 139,179 dan 259 euro. Dan ketiga monitor memiliki resolusi Full HD Native atau 1920x1080p untuk display biasa. Ditambah fitur Free-Sync untuk penguna computer Intel dan ATI VGA bagi aplikasi gaming

Monitor Samsung SF350 membawa teknologi FreeSync

Dari ke 3 model Samsung 350F, hanya model 22 inci yang mengunakan tipe panel TN.


Samsung S27F350FHU Samsung S24F350FHU Samsung S22F350FHU
LCD panel PLS TN
backlight LED
diagonal 27 inches (68.6 cm) 23.5 inches (59.8 cm) 21.5 inches (54.6 cm)
resolution 1920 x 1080 (60 Hz)
Freesync / G-Sync freesync
Response time (gray-to-gray) 4 ms 5 ms
aspect ratio 16: 9
Contrast (static) 1.000: 1
Brightness max. 250 cd / m² 200 cd / m²
color depth 16.7 million colors (8 bits)
color space k. A.
Viewing angle (horizontal / vertical) 178 ° / 178 ° 170 ° / 160 °
video inputs HDMI, D-Sub / VGA
Audio k. A.
ergonomics inclinable
input Operation: 24 W, Standby: <0.3 W Operating: 20W, Standby: <0.3 W
Others Flicker-Free, Eye Saver (blue light reduction)
Game Mode, Auto. Brightness adjustment, VESA mounting (75 × 75 mm)

Artikel Lain

Dengan ukuran 27 inci layar Curved Samsung CF390 atau model LC27F390 kabarnya dijual hanya $190 saja. Harga monitor tersebut rata rata lebih dari 200 dollar, bahkan di beberapa toko online diluar sana mencapai diatas $300.

Monitor AOC AGON AG352QCX sebuah monitor dengan disain untuk gaming. Memiliki lebar 35 inci dan layar curved. Memiliki resolusi 2560x1080 pixel atau rasio 21:9 dan kecepatan 200Hz. Bersaing dengan Acer Predator X35

Monitor AOC Q2781PQ memiliki bingkai tipis atau frameless. Dengan resolusi monitor 2560x1440pixel berukuran 27 inci. Memiliki dinamis kontras 50 juta:1, dan layar AH-IPS.

AOC memiliki 2 monitor layar lebar dengan diagonal 34 inci atau setara 2,5 meter. Layar sangat lebar dan mendukung G-Sync dan Free-Snyc. Ada 2 model Free-Sync AOC AG352UCX dan terbaru G-Sync AOC AG352UCG baru tampil Maret 2017

LG 24UD58-B dan LG 27UD58-B dirancang dengan resolusi 4K 3840x2160 pixel, mendukung FreesyncAMD dan Intel. Model 24 inci Freesync lebih murah saat ini. Mengunakan panel IPS 10 bit dengan 8 bit + FRC, respontime 5ms dan DAS Freesync.

Ini monitor asik dari Samsung CF791, memiliki resolusi 3440x1440 tipe layar Curved dengan rasio 21:9 alias lebar ke samping. Monitor dengan ukuran 34 inci sudah mendukung Freesync untuk gaming. Bahkan memiliki kerapatan 110DPI dan menampilkan warna 125% sRGB. Update spesifikasi



Youtube Obengplus


Trend