Technology | 14 February 2023

Silicon Motion SM2508 SM2504XT SM2508 SM2268XT SSD PCIe 5 PCIe 4

Silicon Motion produsen chip menyiapkan controller SSD NVMe.

Controller SM2504XT berbasis PCIe 5.0, disebut pesaing chip controller Phisopn E26.
Disusul controller SM2508 diumumkan November 2023

Beberapa model chip controller PCI 5 dan PCIe 4 yang dibuat Silicon Motion.

Silicon Motion SM2508 PCIe 5.0 November 2023
Controller SM2508 mendukung SSD NAND chip untuk PCIe 5.0
Memiliki kecepatan transfer 14,5GB/s, melewati kemampuan chip Phison E26.
Kinerja lebih efisien, dibuat dari teknologi 12nm yang hemat power 30%.

SM2508 memiliki 4 core Cortex R8, bekerja di clock 1,25Ghz.
Dan akselerasi dari procesor CoX 2.0. Dapat menerima chip NAND sampai 3600MT/s.
Tidak lagi 4 kanal, SM2508 dapat mengunakan jalur 8 kanal baik untuk chip NAND TLC dan QLC.

Spesifikasi lain dalam menangani data mencapai 2,5M IOPS.
Yang belum terpecahkan dari SSD NVMe kecepatan tinggi bukan di chip controller, melainkan kinerja chip NAND dapat menjadi sangat panas.

Silicon Motion SM2508 PCIe 5.0 November 2023

Silicon Motion SM2268XT PCIe 4.0 kelas budget
Controller SM2268XT tertinggal di PCIe 4.0
Hanya menangani 4 channel SSD, dengan kecepatan 7,4GB/s dan 1,2m IOPS
Tanpa buffer DRAM, menargetkan kecepatan SSD di kelas mainstream.

Controller baru ini cukup menarik, dapat bekerja dengan chip NAND kecepatan tinggi 3.200MT/s.
Dengan dukungan NVMe 2.0 dari spesifikasi.
Di dalam chip terdapat 2 core ARM COrtex R5.
Dan menerima chip NAND tipe 200 layer yang digunakan untuk PCIe 5.0.

Silicon Motion SM2508 standar NVME 2.0, performa tinggi
8 channel
Chip NAND tipe 3.200MT/s per channel.
Teknologi FinFET 12nm
Mendukung ELDPC, E, SRAM ECC
Chip memasuki waktu pengujian Januari 2023.
Dirancang untuk kelas performa, lebih dulu dirilis dengan jadwal kuartal 1 2023.

Silicon Motion SM2504XT untuk konsumer
Dibuat dari pabrik TSMC
4 channel
Tapi 16 CE aktif perchip.
Chip NAND tipe 3.600MT/s
Mendukung ELDPC, E, SRAM ECC, I3C
Dirancang untuk kelas mainstream, bukan controller SSD kelas performa.



Silicon Motion SM2504XT
 
Chip controller SM2508 dan SM2504XT, keduanya mendukung kecepatan chip NAND tertinggi.
Chip SM2504XT ditujukan untuk kelas konsumer biasa.

Walau disebut PCIe 5.0, kemampuannya mengikuti spesifikasi produsen yang merancang unit SSD NVMe.
Jadi kecepatan dapat bervariasi.

Memilih SSD NVMe PCIe 5 memang berbeda tipis.
Perbandingan dengan controller Phison E26, dibuat dengan teknologi 12nm.
Chip Silicon Motion SM2508 sedikit di depan, dibuat dengan node baru 7nm.
Chip Silicon Motion SM2504XT untuk kelas performa masih mengunakan note 12nm.

Walau teknologi PCIe 5 sudah tampil dengan dukungan procesor Intel dan AMD.
Tapi produsen kelas atas seperti Samsung, WD dan Seagate belum memasukan daftar PCIe 5.0 di kuartal 2023.

PCIe 5.0 masih terbatas, seperti Gigabyte, MSI atau produsen gaming dan produk performa Corsair.
Yang ada di pasar sampai Februari 2023, hanya merek CFD Gaming tapi dijual 2-3x lebih mahal dibanding PCIe 4.
Kapasitas 2TB dijual $377 dan dapat dijumpai di pasar Jepang.

Artikel Lain

Silicon Motion membuat chip controller SM2322. Menangani storage SSD tipe TLC dan QLC di memory storage. Bentuk seperti Flash disk dan transfer sangat cepat, dengan kecepatan transfer 2GB/s. Diperlukan port USB 3.2 Gen 2x2.

Samsung QLC 290 layer jadi diproduksi target 16TB SSD. SK Hynix kembangkan NAND 321 layer, dengan 1 chip kapasitas 1TB. Generasi saat ini menampung 512GB. Kioxia dan WD BiCS 3D NAND Gen8 218 layer. SK Hynix Gen8 300 layer, lebih murah setingkat 2400MT/s.

3 controller Maxio MAP1803, Maxio MAP1806, Maxio MAP1802 untuk NVMe. Seri pertama untuk SSD NVMe dengan PCIe 5.0, dari kelas enterprise dan client. Chip 3D NAND 3200MT/s dan satu chip terbaru untuk 4800MT/s.

Chip NAND YTMC 3D X-6070 QLC disebut memiliki daya tahan setingkat TLC. Produksi lebih murah walau mengunakan 128 layer, untuk kecepatan PCIe 4.0. Satu model SSD NVMe YTMC PC41Q mengunakan chip tersebut. Tinggal menunggu berapa kapasitas, harga yang ditawarkan dan daya tahan.

Phison PCIe 5 E26 Max 14um dan Phison E31T untuk generasi PCIe 5.0 satu kelas performa. Phison PCIe 4 E27T kelas budgetGenerasi storage SSD NVMe disiapkan untuk PCIe Gen4, mendatang Phison E26 untuk PCie 5.0 12GB/s.

Sig mengumumkan revisi PCIe 7.0 versi 0.3 dengan target 512GB/s. Dijadwalkan penerapan PCIe 7.0 pada tahun 2027. Walau PCIe 7 sudah tampil, masih belum terlihat teknologi PCIe 6.0. Sampai 2023, hanya PCIe 5.0 yang tersedia. Dari rancangan storage NVMe untuk storage dengan kecepatan tertinggi.

Kingston NV2 seri SSD kelas pemula dengan harga lebih hemat. Rilis 4TB bulan April 2023. Mengunakan controller Phison PS5021-E21 dirancang Bufferless. Cocok untuk pemakaian biasa, yang tidak intensif write data besar. Seperti PC, notebook standar, yang membutuhkan kecepatan transfer dengan SSD.

Micron Crucial T700, mengunakan chip 223 layer tipe chip TLC untuk kecepatan maksimum. Kapasitas 1TB, 2TB dan 4TB, pilihan dengan heatsink atau tanpa heatsink. Kecepatan transfer Read mencapai 12GB perdetik. PCIe 5 bekerja di procesor Intel Gen13 atau Ryzen 7000.

MSI Spatium M570 mengunakan chip controller Phison E26 model SSD high end. Untuk mendukung storage NVMe terbaru PCI 5.0 untuk procesor Ryzen 7000 atau procesor Intel Gen12 dan Gen13. MSI SPatium M570 Pro lebih cepat dengan NAND Micron 232 Layer.

Bersiap kecepatan SSD NVMe ke PCIe 5.0. Gigabyte Aorus Gen5 12000 memiliki kecepatan transfer 11GB/s untuk write dan 12GB/s read. Menahan panas sampai 60 deg.C. Kemungkinan mengantikan posisi Aorus Gen5 1000. Masalah utama penempatan SSD membutuhkan ruang, dipasang pada slot NVMe motherboard

Kingston KC3000 model SSD NVMe yang mendukung PCIe 4.0. Mengunakan disain M.2 yang dipasang ke slot board, dan controller Phison E18. Untuk Chip SSD mempertahankan chip NAND TLC. Mengantikan model Kingston KC2500 yang mendukung sampai PCIe 3.0.

Samsung 970 EVO Plus NVMe SSD mengunakan chip V-NAND generasi ke 5. Model EVO Plus lebih cepat dibanding model standara di seri Samsung 970. Model 2021 sudah berubah, mengunakan chip controller berbeda.

Hynix dikabarkan telah mengirim chip 1TB Quadruple Level Cell Storage atau QLC-1 ke perushaan SSD. Hynix adalah perusahaan pembuat micro chip, dimana chip akan digunakan oleh perusahaan lain sebagai produk. SK Hynix juga mengembangkan teknologi perangkat lunak algoritma bersama controller SSD.

SSD Micron 1300 model update dari Micron 1100. Yang baru menggunakan chip NAND 96 layer TLC. Sedangkan controller chip tetap mengunakan seri Marvel yang sudah digunakan untuk SSD sejak 4 tahun. Target untuk budget SSD, dan model Micron 1300 lebih handal.

Bila kecepatan SSD SATA 3 mencapai 500MB. Apakah USB mampu lebih cepat. JMicron JMS583 sebuah chip controller SSD mampu memberikan kecepatan tranfer sampai 1GB/s. Hanya perlu menambah sebuah SSD tipe M.2 pada board.



Youtube Obengplus


Trend