Baterai ZipCharge Go untuk power cadangan mobil listrik

   Product | 8 November 2021


Tidak hanya smartphone dengan power bank. Kali ini produk mobil dengan baterai cadangan.
Perusahaan ZipCharge telah memulai debut pengisi daya EV portabel.

Meskipun perangkat pengisian baterai mobil listrik ini memiliki beberapa kelemahan, dapat membantu pengemudi ketika kendaraan kehabisan power baterai di jalan.

ZipCharge Go bukan untuk mengisi baterai mobil sampai penuh.
Karena di dalamnya berisi baterai untuk cadangan power ke mobil listrik.
Kapasitasnya tentu lebih kecil dibanding baterai di kendaraan sendiri.

Baterai cadangan mobil listrik Zipcharge Go

ZipCharge Go setidaknya membantu kendaraan yang mendadak kehabisan power, dan dapat berjalan kembali sampai jarak 30-60km.

Pengisian baterai ke kendaraan listrik sekitar 30 - 60 menit, tergantung model kendaraan.


Kembali ke baterai portabel, ZipCharge Go dapat di charger di rumah dengan power listrik biasa.
Jadi tidak perlu mengunakan adaptor khusus, di dalam perangkat memiliki inverter AC ke DC.

2 model dengan socket power berbeda, mengunakan standar Eropa dan Amerika menyusul tahun 2022.

Harga ZipCharge Go belum resmi diumumkan.
Kabar desain baterai ini sementara untuk disewakan $66 dan belum dijual ke publik.
Hanya menargetkan pasar untuk sewa baterai cadangan mobil listrik bagi mereka yang membutuhkan.

Bila  ingin melakukan perjalanan dan khawatir power mobil listrik habis di tengah jalan.
Atau di tempata parkir tidak memiliki sistem pengisian baterai. Pemilik kendaraan dapat mengisi baterai mobil dengan ZipCharge Go.

Khususnya yang bekerja dan tinggal sementara di apartemen untuk sementara waktu, tapi tidak memiliki fasilitas pengisian baterai mobil listrik di halaman parkir.

Baterai cadangan dapat membantu untuk berjaga-jaga ketika baterai mobil habis di tempat parkir, dan di charger dengan ZipCharge Go.
Sehingga pengendara dapat memindahkan mobil listrik ke tempat pengisian baterai.

Kelihatannya perangkat baterai portabel ini tidak biasa.
Mengingat kendaraan akan membawa ban cadangan, dan mobil konvensional dilengkapi dengan tool.
Kali ini tentang baterai cadangan juga tersedia di mobil listrik.

Solusi baru, untuk penyewaan baterai mobil listrik menghilangkan kekhawatiran mobil listrik kehabisan tenaga di jalan.
Ukuran baterai ZipCharge Go hanya seukuran koper dengan roda. Bobot baterai cadangan sekitar 22kg.

Artikel Lain

Sistem penyimpan listrik Tesla Megapack telah dibangun di Inggris. Memberikan power cadangan untuk 300.000 rumah selama 2 jam. Atau digunakan untuk power cadangan, dan menyimpan energi dari panel surya dan turbin angin sementara waktu.

Pabrik mobil Qiantu meluncurkan mobil listrik 2 kursi dengan jarak tempuh 500km dengan pengisian baterai. Akselerasi dari 0 - 100 km perjam dalam waktu 4,7 detik. Power 160kW dengan motor pengerak ganda. Tapi belum disebut kapasitas baterai mobil ini

Panasonic siapkan baterai 4680, ukuran lebih besar, jumlah baterai lebih sedikit, jarak tempuh kendaraan lebih jauh. Ukuran baterai lebih besar, kapasitas besar, tapi produksi lebih murah untuk ukuran 21700.

Anker 757 PowerHouse tidak hanya cukup untuk power backup PC. Mengunakan baterai LiFePO4 yang lebih tahan dibanding baterai lithium biasa. Dapat di charger ulang sebanyak 3000 kali dan usia pemakaian 50 ribu jam. Output baterai ke AC dan DC, dengan sistem pengaman dicharger baterai

Ketika rancangan jalan dengan panel surya dibangun. Banyak antusias dari pengagas, yang mengatakan proyek tersebut akan berjalan dengan baik. Kenyataannya, yang dibangun disatu tempat, belum tentu memiliki kondisi yang sama. Disini dapat belajar dari perusahaan Wattway. Tidak mengunakan pemikiran yang sama, bila installasi di tempat berbeda.

SKS-Germany Airstep pompa kaki untuk ban sepeda. Disain pompa sepeda SKS Airstep mengunakan bahan aluminium dan plastik. Akan lebih mudah bagi kita memompa ban sepeda seperti tipe valve Presta dan Schrader. Mengapa pompa sepeda berbeda dengan pompa ban kendaraan bermotor. Tekanan ban sepeda lebih besar, mencapai 2x lebih besar.

Ketika listrik padam, rumah Rosa tetap menyala. Bahkan dijuluki sebagai rumah kunang kunang karena dirumahnya saja yang masih bersinar. Sering mengalami pemadaman listrik, Rosa akhirnya memasang instalasi panel surya. Biaya listrik perbulan turun, bahkan hanya membayar 5% dari biasanya.



Youtube Obengplus


Trend