Pesawat Lockheed Martin MQ-25 Stingray drone tanker pesawat tempur

   Stuff | 9 August 2021



2021 Agustus
Setelah rancangan pesawat drone pengisi pesawat di udara selesai di uji coba.
Detil kerja drone MQ-25 Stingray berbeda dengan yang dibayangkan sebelumnya.

Boeing baru saja menguji pesawat tanker udara tanpa awak tersebut. Dan tidak perlu di kendalikan oleh operator di darat.
Pesawat MQ-25 dapat berkomunikasi dengan pesawat komando atau pesawat kontrol udara E-2D Hakeye dan Jet F-18 Super Hornet.
Tujuan berikutnya, pesawat pengisi udara tersebut dapat diterbangkan di kapal induk konvensional
Termasuk dukungan F18 Hornet, EA-18G Growler dan pesawat termodern F-35C Lightning II.

Boeng Lockhead MQ-25



2018 Januari drone tanker terbang
Boeing MQ-25 pesawat drone ini bukan untuk peperangan. Disain pertama disebut RAQ-25 sebelum diganti menjadi MQ-25 Stingray.
Tapi sebuah drone pengisian bahan bakar di udara.
Dirancang untuk terbang di atas kapal induk. Pengembangan pesawat oleh Phantom Works tersebut sangat tertutup.
2 produsen lain Lockheed Martin dan General atomics juga membangun pesawat armada tanker udara tanpa awal. Dan semua drone sejenis harus dapat terbang dan mendarat di atas kapal induk.

Siapapun perusahaan yang mampu membuat, setidaknya sebuah drone memiliki kemampuan membawa  7,5 ton bahan bakar untuk pengisian bahan bakar jet tempur. Dan harus mampu mengirim bahan bakar sampai jarak 750 km ke pesawat tempur yang sedang terbang.

Pemenang kontrak akan mendapatkan pesanan 76 pesawat dari pemerintah Amerika. Menjadi satu regu drone atau pesawat tanpa awak lainnya.
Angkatan laut meminta pengujian sebelum mereka membeli. Dan setiap perusahaan harus menyediakan 4 prototip agar spesifikasi drone tanker tanpa awak mereka memenuhi syarat.


General Atomics masih merilis disain konsep. Tapi Boeing-lah yang berhasil memamerkan dalam bentuk jadi.
Boeing MQ-25 stingray akan mendukung pengisian bahan bakar di udara untuk pesawat F-A 18 Super Hornet.
Serta pendukung pesawat serang ERA-18G Growler.
Dan tentu saja jet tempur siluman terbaru F-35C Lighting II Joint Strike Fighters.

Kecanggihan pesawat tanpa awal Boeing MQ-25 memiliki sayap yang dapat diperluas, bila diperlukan untuk pemasangan persenjataan.
Kebutuhan tanker udara Boeing MQ-25 untuk mengantikan pesawat tanker udara konvensional. Saat ini Amerika lebih mengutamakan pesawat F 18 Hornet dan F35. Sayangnya hanya 30% F-18 yang siap tempur.

Tingkat kesiapan F-18 beberapa tahun terakhir cenderung menurun.  Dan pesawat terus dilakukan perawatan serta pemeliharaan.
Dengan sistem tanker udara, pesawat tipe Hornet F-18A dapat menambah jarak pertempuran. Dari 450 nautical mile, menjadi lebih dari 700 nmi.

Artikel Lain

Starlink telah memberikan akses internet ke pesawat. Qatar Airway siapkan Boeing 777 koneksi internet. Penumpang Hawaiian Airlines mendapat akses internet kecepatan tinggi via satelit Starlink Februari 2024. Laporan report KTLA menguji kecepatan 160Mbps.

Pesawat penumpang terbesar di dunia A380, 28 April 2020 1 pesawat yang terbang.  November 2020, 6 unit pesawat sudah pensiun dan tidak pernah terbang lagi. Tahun 2023 sekitar 70% armada A380 kembali ke udara. Mampu membawa 4x penumpang dibanding Boeing 737 MAX.

Apa yang menarik dari Boeing 747, mendapat julukan si ratu terbang. Produksi terakhir tahun 2022, Cathay Pacific Boeing 747 jurusan San Francisco ke Hongkong terakhir dengan Boeing 747. KLM melakukan perjalanan terakhir dengan Boeing 747. Delta pensiunkan Boeing 747 terakhir Des 2017.

Pesawat supersonik akan mengembalikan kejayaan dari Concorde. Dalam sejarah penerbangan, pesawat buatan Eropa tersebut yang mampu menyentuh batas 2Mach. Interior Overture yang mewah, kursi antara 65 - 88 penumpang. Jarak tempuh 7500km , kecepatan 1,7Mach, sekitar 2000km perjam.

Walau sudah ada pesawat pembom B-2 Spirit, pesawat pembom B-52 tidak kalah canggih. Upgrade alat komunikasi dan menganti mesin  lebih hemat bahan bakar. Tersisa badan pesawat saja setelah di upgrade dari disain 1950an. Kekuatan B-52-H bertahan sampai 30 tahun dari sekarang

Sebuah pesawat Boeing 787 nomor P4-787 terbang dari bandara Korea Incheon ICN ke Buenos Aires EZE. Pesawat terbang nonstop sejauh 19 ribu km tanpa berhenti diluar spesifikasi pesawat. Sebelumnya sudah keliling dunia dan mampir ke beberapa kota. Untuk apa itu.

Nama pesawat jet bomber jarak jauh H-20 sangat dikenal. Tapi tidak pernah dilihat sebelumnya. Sampai terlihat dan ada kemajuan besar dalam pengembangan jet pembom strategis jarak jauh ini. Salah satu disain terlihat memiliki sayap seperti jet siluman. Memungkinan pesawat tidak dapat terditeksi oleh radar.

Seorang dokter gigi memesan tiket untuk menghadiri konferensi di Portula. Dia memesan tiket ke Granada Spanyol sekaligus jalan jalan. Mengunakan pesawat British Airway, ternyata tiket yang dipesan malah ke Grenada di Karibia. Ada yang salah.

Satu foto diposting oleh departemen pertahanan Amerika. Memperlihatkan pesawat cargo militer C 17 Globemaster III sedang di isi bahan bakar di udara tengah malam oleh satu pesawat 151 Air Refueling Wing

Pesawat mata mata seperti A 12, SR 71 dan U2 keliatannya keren. Tetap tidak bagi pilot pesawat jenis ini. Terbang jauh lebih tinggi dari pesawat komersil membutuhkan baju khusus. Rata rata pesawat mata mata perlu terbang selama 12 jam untuk tugas pengintaian.



Youtube Obengplus


Trend