Monitor AOC Agon AG493UCX lebar diagonal 120cm bisa gaming atau editing lebih murah

   Product | 10 December 2020

Monitor Monitor AOC Agon AG493UCX ukuran 49 inci setara panjang diagonal 120cm. Memiliki lebar rasio 32 banding 9 dengan resolusi layar 5120 x 1440 pixel.

Monitor AOC Agon AG493UCX mendukung kecepatan frame rate 120Hz, 1ms MPRT time serta sertifikasi DisplayHDR 400.

Untuk membandingkan lebar layar setara 2x monitor 2K. Walau tinggi gambar yang ditampilkan setingkat 2K serperti digabung dalam satu layar.

Layar dibuat dengan disain Curved 1800R.

Monitor AOC Agon AG493UCX mengunakan panel tipe VA yang umum digunakan untuk kecepatan layar gaming.

Walau disebut VA, tingkat warna mencapai 121,6% sRGB, bahkan 90% Adobe RGB. Tetap ideal untuk monitor editing.

Tersedia port USB C, dapat memberi power sampai 65W via USB-PD. Dapat mengisi baterai smartphone dari output monitor.

Monitor AOC Agon disebutkan memberi garansi zero dot atau tidak ada catat titik di monitor selama 4 tahun. Bila muncul, silakan ditukar. Termasuk kerusakan yang monitor juga di lindungi selama 1 tahun.


Harga AOC Agon AG493UCX pasar Eropa $899 Euro, di Inggris 999 Pound.

Untuk port dapat terhubung via 2x HDMI, 2x DisplayPort, USB/USB C.

AOC Agon

Artikel Lain

Produk terbaru Acer EI491CUR dengan layar Curved, mencapai panjang diagonal 49 inci. Tidak berbicara dimensi 16:9 atau 16:10 seperti bentuk kotak TV, Acer EI491CUR dibuat memanjang dengan rasio 32:9. Dengan lebar monitor sangat lebar ini, resolusi dapat mencapai 5120 x 1440 pixel. Target monitor gaming, 120Hz dan FreeSync Premium.

Samsung S49A950UIU memiliki lebar, maaf panjang monitor 49 inci. KVM adalah fitur satu monitor menayangkan 2 display, input video, misal satu dari VGA computer dan satu port dari notebook. Monitor Samsung S49A950UIU setara dual QQHD.

Samsung Odyssey Neo G9 G95NA membentang dengan rasio 32 banding 9. Kalau dihitung seperti mengabung 2 LCD 24 inci dual monitor. Tetapi resolusi layar total lebih tajam mencapai 5120 x 1440, dan tampilan layar dibuat Curved. 1 tahun potongan $1000 saja.

Monitor untuk kalangan profesional, untuk monitor editing foto dan video. Eizo ColorEdge Prominence CG3145 memiliki tampilan gambar DCI 4K. Lebih lebar dibanding monitor 4K biasa. Eizo ColorEdge Prominence CG3145 memiliki resolusi 4096 x 2160 pixel dan full format 4K

Monitor AOC C4008VU8 ini memiliki ketajaman warna sampai 10 bit. Cocok bagi mereka yang ingin sebuah perangkat ala profesional.Karena mampu menampilkan warna sampai 1.07 miliar.

Monitor Dell UP3017Q berbeda dengan monitor biasa. Tidak mengunakan panel LCD, melainkan teknologi layar OLED. Dengan kerapatan resolusi 4K memiliki kecepatan 60Hz.

AOC keluarkan beberapa monitor selama beberapa bulan terakhir, dan terlihat tidak berhenti. Satu lagi model AOC U3277PWQU, khusus untuk monitor premium dengan resolusi tinggi. Dengan panel VA memiliki resolusi 3840x2160 pixel atau UHD monitor.

Dengan ukuran 27 inci layar Curved Samsung CF390 atau model LC27F390 kabarnya dijual hanya $190 saja. Harga monitor tersebut rata rata lebih dari 200 dollar, bahkan di beberapa toko online diluar sana mencapai diatas $300.

Monitor Acer XR382CQK rasio 21 banding 9 lebar ke samping. Monitor Acer XR382CQK memiliki resolusi QHD dengan 3440 x 1600 pixel dan layar Curve IPS. Memiliki rasio 21:9, atau monitor lebar ke samping dan disebut sebagai Ultra Wide Monitor. Untuk kecepatan mencapai 75 hz dan response time 5 ms

Monitor AOC Q2781PQ memiliki bingkai tipis atau frameless. Dengan resolusi monitor 2560x1440pixel berukuran 27 inci. Memiliki dinamis kontras 50 juta:1, dan layar AH-IPS.



Youtube Obengplus


Trend