Hardware | 21 October 2019

SSD Kingston KC600 harga terjangkau notebook computer lebih cepat storage SSD


Kingston KC600 storage SATA kembali tampil model baru, speed lebih cepat dan performa lebih stabil.
Lebih cepat dibanding KIngston A400 SSD yang sebelumnya menjadi solusi storage dengan harga hemat.

Versi upgrade SSD tipe 2,5 inci drive dengan koneksi SATA.
Mendukung AES XTS 256 bit, TCG Opal 2.0 dan eDrive.
Kapasitas Kingston KC600 tersedia sampai 2TB.

Kecepatan dengan SATA 3, mencapai 550 MB/s dan 520MB/s untuk read dan write.
Model Kingston KC600  mengunakan chip 3D TLC.

Spesifikasi Kingston KC600
Form Factor: 2.5-inch
Interface: SATA Rev. 3.0 (6Gb/s) – with backwards capability to SATA Rev 2.0 (3Gb/s)
Capacities: 256GB, 512GB, 1024GB, 2048GB
Controller: SMI SM2259
NAND: 3D TLC
Encrypted: AES-XTS 256-bit encryption
Sequential Read/Write: 256GB — up to 550/500MB/s, 512GB–2048GB — up to 550/520MB/s
Maximum 4K Read/Write: up to 90,000/80,000 IOPS
Power Consumption: 0.06W Idle / 0.2W Avg / 1.3W (MAX) Read / 3.2W (MAX) Write


Dimensions: 100.1mm x 69.85mm x 7mm
Weight: 40g
Operating temperature: 0°C~70°C
Storage temperature: -40°C~85°C
Vibration operating: 2.17G Peak (7-800Hz)
Vibration non-operating: 20G Peak (10-2000Hz)
Life expectancy: 1 million hours MTBF
Warranty/support: Limited 5-year warranty with free technical support
Total Bytes Written (TBW): 256GB — 150TB, 512GB — 300TB, 1024GB — 600TB, 2048GB — 1200TB
.



SSD Kingston KC600 harga terjangkau dengan chip 3D TLC

Yang tidak tahan, bodinya tipis hanya 7mm. Memberi ruangan di notebook, dan kemampuan melepas panas chip lebih baik.

Kingston memberi garansi 5 tahun. Lebih dari cukup menunggu notebook ada computer kita usang lebih dahulu.

Secepat apa SSD bekerja di OS Windows, berapa detik membuka Windows 10 dengan Fresh install sampai muncul layar desktop Windows.

00:00 Kingston KC600
00:46 Setting SSD AHCI with Kingston KC600 SSD
01:43 Test speed Open Photoshop with Kingston KC600 SSD
01:52 Test speed open Lightroom Classic CC v.9.0 (2020)
02:09 Test speed open Vegas Pro 17
02:27 Test Boot Windows 10 Built 1903 Coolboot




Optimal untuk setting SSD.
Setting BIOS ke AHCI, untuk install Windows.

SSD Kingston KC600 Setting SSD AHCI

Benchmark Kingston KC600
Performa CrystalDiskMark tampil dengan speed 500MB lebih.

SSD Kingston KC600 Setting SSD AHCI

Test speed dengan HD Tune


Performa KC600 stabil setelah melewati awal read, dengan speed mendekati 400MB perdetik

HD Tune Kingston KC600

Tes Disk Mark
Rata rata speed Read mencapai 508MB/s, sedangkan Write 468MB/s

Diskmark Kingston KC600

Dari tes yang dilakukan, terlihat performa Kingston KC600 mencapai kelas SSD SATA performa
Kecepatan read dan write dari keterangan produk seperti performa tes yang dilakukan.

Dengan desain SSD ringan dan tipis, dapat dijadikan sebagai storage untuk notebook dan PC.
Seperti kinerja boot dari sistem OS akan bekerja lebih cepat dengan SSD.

Score
Kingston KC600


Artikel Lain

World Computing atau OWC dikenal untuk membuat storage MAC. Model storage OWC Accelsior 8M2 disebut menjadi PCIe SSD tercepat. Satu model card storage OWC Accelsior 8M2 disebut menjadi PCIe SSD tercepat. Butuh 8 card PCIe 4.0 dengan kapasitas total 16TB

Samsung 970 EVO Plus NVMe SSD mengunakan chip V-NAND generasi ke 5. Model EVO Plus lebih cepat dibanding model standara di seri Samsung 970. Model 2021 sudah berubah, mengunakan chip controller berbeda.



SSD NVMe dengan jalur PCIe 4 sudah sangat cepat. Adaptor HighPoint SSD7540 mengambil kanal terlebar memory SSD NVMe dengan total speed tranfer 32GB/s. Dapat dibandingkan dengan high end SSD via SATA hanya 500MB/s

Produsen SSD menganti chip tanpa memberi tahu pembeli. Performa dapat lebih baik, tapi dapat lebih lambat. Perubahan komponen SSD dilakukan untuk fungsi berbeda. Apakah merugikan konsumen, atau menambah nilai bagi sebuah produk yang kita gunakan.

Transcend JetFlash 920 memiliki kecepatan tranfer seperti SSD, tapi harga tidak berbeda. Chip yang digunakan NAND 3D TLC dengan kecepatan maksimum 400MB read write perdetik. Interface USB 3.2 Gen1 untuk mencapai kecepatan tersebut.

Kingston DC1000M sampai 7,6TB dan Kingston DC1000B adalah SSD format M2 NVME SSD. Perbedaannya, Kingston DC1000B dirancang untuk boot server atau aplikasi. Memiliki fitur Power Loss Protection / PLP. Cocok digunakan untuk server data center atau server computer di kantor. Teknologi Kingston DC1000B dapat mengunakan interface Gen 3.0  x4

TP-Link Deco disain WIFI Router dengan bentuk seperti botot tepatnya berbentuk tabung. TP-Link Deco seriX kali ini tampil, tapi berbeda dengan seri TP-Link Deco sebelumnya dengan model TP-Link Deco M. TP-Link Deco seri X telah menempatkan fitur WIFI 6 atau standar WIFI 802.11ax.



MSI Creator TRX40 disain motherboard untuk konten kreator atau gamer. Memiliki komponen papan atas, dan disain tata letak yang tidak menganggu. Power ke CPU mendapatkan 16 phase, menjamin beban CPU performa bukan masalah. USB 3.2 sudah ditempatkan dari chipset TRX, dan tambahan slot adaptor NVME M.2 disatukan dalam paket dan dilengkapi fan pendingin.

Memanfaatkan teknologi PCIe 4.0, sebuah adaptor card Gigabyte AORUS Gen4 AIC Adaptor dapat dipasang 4 card. Dengan total maksimum kapasitas 8TB SSD dari kombinasi 4 card PCIe 4.0. Kinerja card mengunakan sistem RAID seperti SSD atau harddisk. Perbedaan pada jalur yang dipakai dengan kecepatan tinggi maksimum mencapai 15GB/s. Setara kecepatan tranfer DDR3-1866 bila dijadikan virtual drive

Model baru Kingston A2000 dirilis Agustus 2019. Sekarang harga Kingston A2000 terbaru hanya seperempat harga NVME tahun 2018 di model A1000. Jauh lebih terjangkau untuk budget SSD di perangkat computer. Harga NVME mungkin sudah tidak berbeda dengan SSD yang lebih lambat.

Kingston menawarkan Kingston SSDNow dengan Kingston SSDNow UV400, bila dihitung hanya 23 sen dollar perGB. Mengunakan chip controller buatan Marvell baru dan tipe chip NAND Flash TLC. Kingston A400 turun, harganya bikin geleng kepala

Kingston tampilan seri UV500 dengan chip Marvell 88SS1074. Dibuat dengan 3 model, standar SSD M.2 dan mSATA. Kecepatan tranfer 500MB/s. Kapasitas terbesar 2TB tapi tersedia kapasitas terkecil 120GB

Ketika membeli SSD, yang dilihat adalah performa kecepatan read dan write. Setiap produsen mengeluarkan satu model SSD dengan berbagai kapasitas. Mengapa SSD kapasitas lebih kecil untuk model yang sama, memiliki performat lebih lambat. Sedangkan kapasitas besar memiliki kecepatan transfer maksimum



Youtube Obengplus

Trend
No popular articles found.