Science | 29 November 2016

Bintang KIC 11145123 ini bulat sempurna


KIC 11145123 atau bintang Kepler 11145123 letaknya 5000 tahun cahaya dari Bumi. Ditemukan oleh tim astronom Max Planck Laurent Gizon untuk penelitian universitas Gottigen Jerman.  Mereka mengukur seberapa bulat bintang tersebut.

Dalam dunia antariksa semua terlihat bulat, tapi tidak bulat sempurna. Bumi memiliki bagian sedikit kembung di khatulistiwa, sehingga ukurannya lebih besara di tengah.

Demikian juga galaksi ada yang berbentuk spiral atau elips. Tapi untuk ukuran bulat tidak semua bulat merata.

Tim Laurent mencoba melihat bintang KIC 11145123, dan mengukur seberapa bulatnya benda ini dibanding matahari kita. Bintang ini berbeda walau ukuran cukup besar atau lebih besar dari matahari. Tapi putarannya lambat, sedangkan matahari memiliki putaran lebih cepat dibanding bintang KIC 11145123. Matahari memiliki permukaan yang berputar seluruhnya, tapi tidak bersamaan, bagian kutubnya lebih lambat sedangkan bagian tengah lebih cepat

Ketika sebuah benda berputar di antariksa, bagian poros atas dan bawah akan lebih kecil, sedangkan di bagian tengah akan membengkak. Membuat benda seperti bintang akan terlihat lebih kembung (lebih besar) di bagian tengah. Bentuk bintang dipengaruhi oleh putaran sumbu dan arah gravitasi dan gaya sentrifual lainnya.

KIC 11145123 memiliki putaran di sumbunya lebih lambat, bahkan ukuran yang besar tidak mempengaruhi bentuk bintang. Bagian luar bintang memiliki putaran lebih cepat dibanding bagian inti.

Peneliti akhirnya dapat mengetahui, ukuran bintang tersebut memiliki ukuran 2x lebih besar dari matahari, tetapi putarannya hanya 1/3x putaran matahari.

Bintang KIC 11145123 ini bulat sempurna


Artikel Lain

Galaksi BRI 1335-0417 ditemukan dengan teleskop radio ALMA di Chili. Keunikan galaksi ini adalah galaksi berbentuk spiral tertua, mengalahkan rekor sebelumnya 1 juta tahun lebih tua ketika puncaknya galaksi galaksi di alam semesta mulai membentuk bintang

Di tahun 1987 astronom mendapatkan cahaya di sebuah galaksi kerdil. Yang dinamai nebula 1987A berbentuk cincin, menjadi jejak bintang meledak dan mati. Tetapi ada pertanyaan, dimana sisa bintang tersebut, mengapa tidak terlihat. 30 tahun berlalu peneliti dapat menganalisa, mungkin bintang neutron tidak dapat diamati karena tertutup debu yang tebal. Dan sekarang lokasinya dapat diperkirakan.



Semua materi dapat dibuat oleh manusia, bahkan plutonium dan lithium dapat digunakan untuk energi. Tetapi emas mungkin tidak dapat dibuat. Darimana asalnya emas, apakah datang dari tanah begitu saja. Proses pembentukan emas mungkin dari kejadian luar biasa di alam semesta. Tabrakan 2 bintang neutron menghasilkan Au simbol emas dan Pt platinum

Sebuah bintang pulsar bergerak dengan kecepatan 1100 km perdetik. Bagaimana bintang pulsar tersebut dapat berpindah di galaksi Bima Sakti. Dan mendorong bintang pulsar tersebut sampai keluar dari tempatnya berasal akibat sebuah supernova. Jejak bintang pulsar dapat dipelajari dengan teleskop Fermi.

Bintang K2-239 diperkirakan disana terdapat 3 planet, bahkan ketiga planet memiliki ukuran seperti Bumi. Dan besarnya tidak jauh berbeda dengan Bumi. Bintang K-240 juga ditemukan 2 planet seperti bumi dengan permukaan batuan, diperkirakan 2 planet tersebut memiliki ukuran 2x lebih besar dari Bumi.

Bintang AS 209 terletak 410 tahun cahaya dari Bumi. Menjadi sebuah sistem tata surya baru yang baru lahir, diperkirakan baru berusia 1 juta tahun dalam skala kosmos. Setidaknya ada 2 protoplanet akan lahir disana.

Letak bintang K2-138 berada 620 tahun cahaya jauhnya dari Bumi. Dari perkiraan awal sekitar 5 planet, tapi mungkin saja ada 6. Pertama kali dalam sejarah astronomi. Sekelompok tim astronom berhasil menemukan beberapa planet dalam sebuah tata surya.



Bintang V1247 Orionis adalah bintang muda yang panas, tapi sudah dikelilingi cincin gas dan debu yang dinamis. Disebut disc circumstellar, ada yang menarik pada bagian tersebut. Peneliti dapat belajar dari mana asal planet ketika pertama lahir.

Cluster Gaia 1 adalah kumpulan bintang yang berkelompok di dalam satu area. Dan pertama kali ditemukan atau teridentifikasi Mei 2017. Kelompok bintang tersebut tidak berada di dalam galaksi, tapi di atas piring galaksi Bima Sakti

Apakah semua bintang memiliki ukuran bulat sempurna. Tidak semua bintang, ketika bintang memiliki putaran sangat cepat. Bentuknya menjadi oval bahkan seperti telur. Bintang J0406 putaran yang sangat cepat ditemukan, bintang tersebut terlempar.

Pada tahun 1437 seorang astronom melihat cahaya seperti bintang meledak, tapi menghilang setelah 2 minggu kemudian. Misteri hilangnya cahaya bintang tersebut menarik dipelajari kembali, sampai peneliti dapat menjawab apa yang terjadi pada tahun tersebut.

Bintang Luminous blue variables (LBV) jarang ada di galaksi kita, tapi yang ini tampak. Bahkan teleskop tidak dapat melihat ukuran bintang ini, karena cahayanya begitu terang. Salah satu bintang adalah AG AG Carinae, nasibnya tidak lama lagi dan bintang ini akan mati

Tim ASAS-SN bahkan tidak terlalu yakin apakah cahaya yang mereka dapatkan berasal dari sebuah supernova. Bila benda tersebut adalah ledakan bintang supernova, menjadi ledakan paling kuat saat ini. Bila dihitung ledakan cahaya tersebut mencapai 570 miliar kali lebih terang dari matahari, dan setara 20 kali lebih terang dari sumber bintang di galaksi Bima Sakti.

Letak Terzan 5 ke bumi mencapai 19 ribu  tahun cahaya. Disana terdapat 2 kelompok bintang dalam. Tetapi kandungan diantara kedua kelompok bintang tersebut berbeda, bahkan berbeda sampai 7 miliar tahun.Beberapa bintang yang lahir dengan memiliki usia lebih mudah antara 4,5 miliar tahun



Beatriz Villarroel mencari sebuah bintang dari data USNO-B1.0 yang mendadak hilang. Lenyap dari 290.000 sumber bintang yang diteliti dan menghilang begitu saja tanpa jejak. Mengapa yang satu ini menghilang. Sampai Beatriz mengatakan jangan jangan ini ulah alien

Peneliti sedang melihat sebuah tata surya baru di bintang TW Hydrae. Terlihat sedang membentuk celah dari cincin debu dan gas, dimana nantinya terdapat protoplanet dan menjadi planet baru. Gambar yang diambil oleh teleskop Atacama large Millimeter di Chili tersebut, terlihat pembentukan planet mulai terjadi.

Sebuah tata surya , disana terdapat 2 bintang. Satu bintang dengan nama IRAS 08544-4431 akhirnya meledak dan tamat riwayatnya. Tetapi peneliti menemukan sesuatu yang aneh. Apakah akan muncul generasi planet kedua



Youtube Obengplus

Trend
No popular articles found.