Green | 3 March 2014

Rumah dari daur ulang kontainer bekas di beberapa negara


Kontainer untuk kotak besi pembawa barang di kapal laut sudah umum dimanfaatkan menjadi rumah. Biaya pembangunan rumah murah, konstruksinya kuat, dan tinggal ditumpuk sebagai konstruksi utama. Beberapa disainer membuat rumah dengan kontainer bekas, dengan disain modern dan menghilangkan barang bekas.Disainnya lebih indah dari rumah biasa.

Benjamnin Garcia seorang arsitek membuat rumah dari 2 kontainer di San Nose Costa Rica. Membuat rumah yang menghadap ke pemandangan



Perusahaan Arcgency asal belanda membuat WFH House di kota Wuxi China. Dibangun dengan 3 kontainer, bagian luar dilapis kulit bambu, lengkap dengan solar cell diatap bangunan.



Arsitek CHristopher dari perusahan Robertston Design membuat rumah kontainer yang isi seperti dibawah ini



Yang ini rumah cantik dibuat arsitek Pottet. Dibangun di San Antonio Texas. Tembok besi dan lantai dilapis agar menutup bagian plat baja.



Cove Park di Scotland. Dibuat tahun 2002 oleh Container City dari 3 kontainer kecil. Sekarang sudah 6 unit dibangun.




Ini rumah kontainer paling keren. Rumah Adam Kalkin di Califon New Jersey


Yang ini utuh satu kontainer bekas seukuran 12 merter dibuat menjadi rumah kecil di Spanyol


Arsitek Maziar Behroof memuat studio di Hamptons Long Island New York. Mengunakan 2 kontainer dan di cat hitam



Artikel Lain

Disainer website Alek Lisefski bosan untuk membayar sewa tempat tinggal di lingkungan yang mahal. Akhirnya dia memutuskan membangun rumah kecil sendiri, dan bisa dibawah kemana saja. Dia tidak memiliki pengalaman dalam bidang konstruksi.

Sebuah rumah kecil hanya berukuran 22 meter persegi, entah 3x7 meter. Rumah kecil ini lengkap, dari dapur, satu kamar tidur, meja makan dan tempat cuci. Rancangan arsitek Marco Pierazzi ini disebut rumah terkecil di Italia.



Banyak disainer membuat rumah kecil bahkan tidak membutuhkan ijin seperti rumah biasa. Seperti rumah kontainer bekas ini dibangun di Auckland Selandia Baru. Rumah Brenda Kelly menyebut IQ Container Homes. Mengunakan kontainer ukuran 6 meter.

Mungkin jarang yang memikirkan membuat solar heater ini. Soltech perusahaan Swedia membuat solusi energi bersih dengan penamas rumah yang unik. Mengunakan genteng. Kali ini langsung ditempatkan dibawah genteng rumah

Gaya minimalis, rumah kecil, tidak perlu membuat bangunan baru. Cukup dari bus bekas. Disebut Maine Bus , mungkin asal dari kota dimana ditemukan bus tua tersebut. Bisa di dekorasi dengan kamar tidur atau ruang keluarga.



Youtube Obengplus

Trend