Hardware | 23 August 2021

Intel Alder Lake Gen12 Core i9 Core i7 Core i5 Core i3 Intel Core i9 12900KS dan Intel Core i5 12490F



Masalah heatsink dengan IHS Alder Lake April 2022
Media hardware dan beberapa penguna mulai mengirim video dan gambar. Bagaimana heatsink asli procesor Alder Lake kontak dengan bagian plat atas CPU yang disebut IHS.
Ketika dipasang, ada gap / atau celah dengan heatsink dan CPU.
Apakah akan muncul masalah, seperti procesor menjadi panas, akibat kurang optimal pendingin.
Media besar menanyakan  masalah seperti munculnya gambar dibawah ini.
Intel mengatakan belum menerima laporan pemasangan CPU sesuai spesifikasi, mungkin pemasangan dengan disain mekanis board dari produsen atau hal lain.

Pertanyaan lain, penguna mengatakan celah tersebut dapat menurunkan daya transfer panas akibat masalah defleksi di bagian IHS. Apakah Intel menerima pengembalian bila menjadi masalah (bila terjadi kelambatan kinerja CPU). Intel menjawab masalah Defleksi IHS yang terjadi sangat sedikit, tidak menyebabkan procesor menjadi lambat. Katanya kalau masalah kontak kantor lokal Intel.

Masalah penting, bila CPU menekuk tertekan heatsink. Berdampak ke socket board dan PCB yang akhirnya menekuk. Kemungkinan terjadi kerusakan.
Intel menjawab, ketika plat penahan dibawah board membentuk lekukan yang disebabkan beban mekanis. Tidak ada hubungan langsung antara defleksi dari tutup CPU / IHS dengan lekukan plat dibawah motherboard. Tidak ada hubungan langsung antara lekukan yang terjadi di atas CPU IHS dengan menekuknya plat di bagian bawah motherboard.

Susah juga membaca pernyataan dari Intel, entah siapa yang salah mendisain.
Mengapa bagian kepala heatsink membengkok. Penyebab, ketika procesor diletakan dengan heatsink, kepala IHS (diatas CPU) tetap datar dan kontak ke pendingin rata.
Socket di CPU terdapat 2 penahan di tengah akan menekan CPU dapat kontak ke pin socket.
Masalahnya dimana, apakah kepala IHS yang lemah dan tertekan dengan tutup socket CPU di motherboard membuat procesor membengkok. Atau disain socket LGA 1700 dari produsen di luar Intel yang kurang presisi. Atau sebab lain.

Masalah heatsink dengan plat IHS Intel Alder Lake




Intel Core i5 12490F 31 Maret 2022
Intel Core i5 12490F dengan box hitam akhirnya resmi untuk pasar China.
Hanya memiliki 6 core P dengan 12T, ditawarkan sekitar $200.
Dan bukan procesor murah atau lebih cepat, serta tidak memiliki internal graphic.
Dengan 6 P core, tidak perlu mengaktifkan Thread Directory dari Windows 11 yang hanya aktifk untuk procesor Hyrid.

Core i5 12490F Black Edition

Intel Core i9 12900KS 25 Maret 2022
Sebuah toko online di US telah memasukan model Core i9 12900KS, bahkan sudah membuka pesanan.


Core i9 12900KS memiliki 16 core dengan 24HT, 8 core performa + 8 core efisien.
Yang tidak diduga, kecepatan procesor mencapai 5.5Ghz turbo.
Perkiraan awal harga Core i9 12900KS sekitar $600 seperti model Core i9 12900
Tapi dijual via toko online seharga $800, dan 2 hari kemudian tidak lagi terlihat di daftar.
Intel akhirnya mengumumkan $739
Mencapai beban 150W, dibanding seri dibawahnya 125W.
Sedangkan beban power tertinggi, keduanya sama 241W.

Apakah Core i9 12900KS berbeda dengan 12900. Disebutkan chip Core i9 12800KS adalah chip binning.
Beberapa bagian dari silikon chip pilihan sempurna dari seluruh proses produk, membuat kinerja chip mencapai diatas rata rata.

Perbedaan Intel Gen12 Core i9, i7, i5, i3 dan Pentium

Intel menyiapkan procesor Core i3 Alder Lake dengan 4 core sampai 4,2Ghz.
Seri procesor paling murah dari Intel Gen12, internal GPU lebih rendah dibanding Core i5 atau lebih tinggi.
    Core i9: 8 Performance Core + 8 Efficiency Core
    Core i7: 8 Performance Core + 4 Efficiency Core
    Core i5: 6 Performance Core + 4 Efficiency Cores atau / 6P Core
    Core i3: 4 Performance Core
    Pentium: 2 Performance Core
    Celeron: 2 Performance Core

Perbedaan lain di internal graphic dan power
Procesor Intel seri F tidak memiliki internal graphic
Internal Graphic UHD 770 terpasang untuk model CPU IGP Intel core i9 sampai Intel Core i5 12500
Internal Graphic UHD 730 terpasang di model Intel Core i5 12400 atau lebih rendah.
Internal Graphic UDH 710 untuk Intel Pentium

Procesor Intel Core i5-12400F dan Core i3-12100F murah tapi bagus
Procesor Intel  Core i3 12100F hanya memiliki 4 core P.


Kecepatan 4,3Ghz 4 core dan 8 thread.
Procesor Core i5 12400F dengan 6 core P,  kecepatan 4.4Ghz
Kedua CPU membutuhkan ekternal VGA (tanpa IGP unit)
Intel Core i9 12900KS menjadi yang tercepat dengan 5.5Ghz single dan 5.2Ghz turbo all core.

Intel P E C / T P / Turbo P All E / Turbo E All L3 Cache PL1) PL2 IGP Harga
Core i9-12900KS 8 8 16 / 24 3.2 / 5.5 GHz 5.2 GHz 2.4 / 3.9 GHz 3.7 GHz 30 MB 125W  150W   $739
Core i9-12900K 8 8 16 / 24 3.2 / 5.2 GHz 5.0 GHz 2.4 / 3.9 GHz 3.7 GHz 30 MB 125W 241W  770 $589
Core i9-12900 8 8 16 / 24 2.4 / 5.1 GHz   1.8 / GHz   30 MB 65W ~200W   $489 $464 (F)
Core i9-12900T 8 8 16 / 24 / 4.9 GHz       30 MB 35W   106W
  $489
Core i7-12700K 8 4 12 / 20 3.6 / 5.0 GHz 4.7 GHz 2.7 / 3.8 GHz 3.6 GHz 25 MB 125W 190W   $419
Core i7-12700 8 4 12 / 20 2.1 / 4.9 GHz   1.6 / GHz   25 MB 65W ~190W   $339 $314(F)
Core i7-12700T 8 4 12 / 20 / 4.7 GHz       25 MB 35W   99W    $339
Core i5-12600K 6 4 10 / 16 3.7 / 4.9 GHz 4.5 GHz 2.8 / 3.6 GHz 3.4 GHz 20 MB 125W 150W   $300
Core i5-12600 6 0 6 / 12 3.3 / 4.8 GHz 4.4 GHz     18 MB 65W ~200W   $225
Core i5-12600KF                 125W    -  $270
Core i5-12600T  6 0
 6/12          18 MB  35W  74W    $223
Core i5-12500 6 0 6 / 12 3.0/ 4.6 GHz       18 MB      770  
Core i5-12500T 6 0 6 / 12 / 4.4 GHz       18 MB 35W  74W   $202
Core i5-12490F 6 0 6 / 12 3/ 4.6 GHz       18 MB 65W 117W  730 $250
Core i5-12400 6 0 6 / 12 2.5 / 4.4 GHz 4.0 GHz     18 MB 65W ~150W  730 $192 $167 (F)
Core i5-12400T 6 0 6 / 12 / 4.2 GHz       18 MB 35W   74W  730 $202
Core i3-12300 4 0 4 / 8 3.5 / 4.4 GHz       12 MB 60W 89W 730 $143
Core i3-12300T 4 0 4 / 8 2.3 / 4.2 GHz       12 MB 35W 69W 730 $143
Core i3-12100 4 0 4 / 8 3.3 / 4.2 GHz       12 MB 60W 89W 730 $122
Core i3-12100F 4 0 4 / 8 3.3 / 4.2 GHz       12 MB 58W 89W - $97
Core i3-12100T 4 0 4 / 8 2.2 / 4.1 GHz       12 MB 35W  89W   $122
Intel Pentium G7400  2  0   3.7Ghz       6 MB 46W    710  $64
Intel Pentium G7400T 2 0 2 / 4 3.1 GHz       6 MB 35W   -  710  
Intel Celeron G6900T 2 0 2 / 4 2.8 GHz       4 MB 35W   -  710 $42

Performa model procesor seri Core i9, i7 dan i5 Alder Lake
Test dengan encoder video Handbrake, format H.265 HEVC dan H.264

  Cores (E/P) CB R20 1T CB R20 MT HB h.264 HB HEVC HEVC Power
Core i9 12900K 16 (8E/8P) 760 10416 70.82fps 29.26fps 373W
Core i7 12700K 12 (8P/4E) 729 8683 57.64fps 25.67fps 318W
Core i5 12600K 10 (6P/4E) 716 6598 44.27fps 19.99fps 223W
Core i5 12400F 6 (6P/0E) 652 4736 31.77fps 14.70fps 190W
Core i9 11900K 8 588 5902 41.01fps 18.46fps 321W
Core i5 11600K 6 541 4086 29.00fps 13.12fps 250W
Ryzen 9 5950X 16 637 10165 70.28fps 30.14fps 237W
Ryzen 9 5600X 6 601 4502 31.75fps 14.43fps 160W
FPS kecepatan frame rate selama encoding video

Power adalah Procesor Base Power - PL1 konsumsi power normal, PL2 konsumsi power maksimum sesaat.

Model procesor K, disebutkan nilai P1 tidak lagi memainkan peran penting.
Setting BIOS motherboard mungkin akan tersedia pilihan cooler, misal Stock Fan, Tower Air coolier atau Watercooler
Setting tersebut membatasi berapa maksimum power yang diberikan motherboard untuk CPU.

Procesor Intel Core i5 12400 mungkin ini raja kelas budget (Desember 2021)
Dengan 6 core P tanpa core E.
Base clock 2,5Ghz, Turbo 4,4Ghz.
Kebutuhan power standar 65W, dengan maksimum Turbo 117W membuat procesor lebih dingin dari seri Intel high end diatasnya.

Dari PCWorld apakah Intel boros power
Tidak juga, walau disebut AMD lebih hemat power dengan disain kerapatan procesor 7nm
Core i5-12600K berpotensi menggunakan lebih banyak power
Encoding video dengan Handbrake ke 4K codec H.265.
Core i5 mengunakan power 220W dan Ryzen5 165 watt


Core i5 selesai memproses lebih dahulu dibanding Ryzen
Core i5 menggunakan lebih banyak daya tetapi menyelesaikan tugas penghematan waktu
Performa AMD dan Intel sempat disebutkan oleh media internet, konsumsi power lebih boros untuk Intel Gen12.

Dalam pemakaian mungkin berbeda, karena di awal memang sudah disebut Intel mengunakan power start lebih besar, tapi selanjutnya akan lebih cepat menyelesaikan proses dari software.
Mengikuti software dan aplikasi, kedua performa procesor akan berbeda dalam pemakaian power.

Perbandingan konsumsi power Intel vs AMD


Varian Intel Alder Lake H
Intel Core i7-12650H 8 Core P 4 Core E, 2.7GHz boost 3.45GHz, GPU 64 CU 1,300MHz.
Seri H belum disebutkan detil lebih lanjut seperti konsumsi power.

Intel Alder Lake juga diumumkan tampil versi Non-K

Windows 11 mendukung procesor Hyrid dengan Big dan Small core, atau P + E
Sementara tidak banyak perbedaan antara kecepatan DDR4 vs DDR5 di Intel Alder Lake.


Memory DDR5 XMP 3.0 sertifikasi
- Intel doc

Speed Vcc CAS GB Bran CPU Part Number Certified Board
5200MHz 1.10 40-40-40-76 16GB G.Skill Core i7-12700K F5-5200U4040A16GX2-RS5K Asus ROG Strix Z690-F Gaming WiFi(R1.02/0030)
5200MHz 1.10 40-40-40-76 16GB G.Skill Core i7-12700K F5-5200U4040A16GX2-RS5K MSI Pro Z690-A WiFi(2.0/T.ME)
5200MHz 1.10 40-40-40-76 16GB G.Skill Core i7-12700K F5-5200U4040A16GX2-RS5K ASRock Z690 Taichi(1.01/1.34BD02)
5200MHz 1.25 38-38-38-84 16GB Corsair Core i9-12900K CMK32GX5M2X5200C38 Asus ROG Strix Z690-F Gaming WiFi(R1.02/0030)
5200MHz 1.25 38-38-38-84 16GB Corsair Core i9-12900K CMK32GX5M2X5200C38 MSI Z690 Gaming Carbon(1.0/TMG)
5200MHz 1.25 38-38-38-84 16GB Corsair Core i9-12900K CMT32GX5M2C4800C34 Gigabyte Z690 Aorus Master(1.0/F5d)
4800MHz 1.10 34-35-35-69 16GB Corsair Core i9-12900K CMT32GX5M2C4800C34 Asus ROG Strix Z690-F Gaming WiFi(R1.02/0072)
4800MHz 1.10 34-35-35-69 16GB Corsair Core i9-12900K CMT32GX5M2C4800C34 MSI Z690 Gaming Carbon(1.0/TMG)
4800MHz 1.10 34-35-35-69 16GB Corsair Core i9-12900K CMT32GX5M2C4800C34 Gigabyte Z690 Aorus Master(1.0/F5d)
5200MHz 1.25 38-38-38-84 16GB Corsair Core i9-12900K CMT32GX5M2X5200C38 Asus ROG Strix Z690-F Gaming WiFi(R1.02/0030)
5200MHz 1.25 38-38-38-84 16GB Corsair Core i9-12900K CMT32GX5M2X5200C38 MSI Z690 Gaming Carbon(1.0/TMG)
5200MHz 1.25 38-38-38-84 16GB Corsair Core i9-12900K CMT32GX5M2X5200C38 Gigabyte Z690 Aorus Master(1.0/F5d)
6666MHz 1.35 40-40-40-76 16GB G.Skill Core i7-12700KF F5-6666U4040F16GX2-TZ5RS Asus ROG Strix Z690 Apex(R1.02/0072)
6600MHz 1.35 40-40-40-76 16GB G.Skill Core i7-12700KF F5-6600U4040F16GX2-TZ5RS Asus ROG Strix Z690 Apex(R1.02/0072)
6600MHz 1.35 40-40-40-76 16GB G.Skill Core i7-12700KF F5-6600U4040F16GX2-TZ5RS MSI MEG Z690 Unify-X(0B/A.05)
6600MHz 1.35 40-40-40-76 16GB G.Skill Core i7-12700KF F5-6600U4040F16GX2-TZ5RS ASRock Z690 Aqua OC(1.01/1.47)
5200MHz 1.25 40-40-40-80 16GB Kingston Core i9-12900K KF552C40BBK2-32 Asus ROG Maximus XIV Hero(1.02/0604)
5200MHz 1.25 40-40-40-80 16GB Kingston Core i9-12900K KF552C40BBK2-32 Gigabyte Z690 Aorus Master(1.0/F5d)
5200MHz 1.25 40-40-40-80 16GB Kingston Core i5-12600KF KF552C40BBK2-32 MSI MPG Z690 Carbon WiFi(1.1/1.11)
4800MHz 1.10 38-38-38-70 16GB Kingston Core i9-12900K KF548C38BBK2-32 Asus ROG Maximus XIV Hero(1.02/0604)
4800MHz 1.10 38-38-38-70 16GB Kingston Core i9-12900K KF548C38BBK2-32 Gigabyte Z690 Aorus Master(1.0/F5d)
4800MHz 1.10 38-38-38-70 16GB Kingston Core i5-12600KF KF548C38BBK2-32 MSI MPG Z690 Carbon WiFi(1.1/1.11)


Procesor Intel Gen12
Intel Gen 12 disebut dengan arsitek Alder Lake.
Intel Alder Lake dapat mengoptimalkan kinerja OS Windows 11.
Dengan pembagian cluster procesor high performa dan low power, misal notebook akan lebih hemat baterai.

Keterangan 16 core tidak semua core memiliki kinerja yang sama.


Tapi di bagi antara 8 core high performa, dan 8 core lain untuk kinerja hemat power. Mirip seperti procesor Hyrid di smartphone yang terbagi 2 cluster, tapi tidak sama.

Intel Thread Directory.
Dengan 2 cluster antara core P performa dan E hemat power, keduanya akan bekerja sama
Gracemont untuk core hemat power E core
Golden Cove untuk core performa P core

Perbedaan penanganan pengolahan pada procesor diatur dengan Intel Thread Directory.
Seperti pengatur lalu-lintas bagian apa yang perlu di proses, dan kemana proses harus dibagi antara 2 cluster.
Memastikan prioritas pengolahan utama akan ditangani lebih dahulu.
Bila beberapa aplikasi sedang aktif, kemana proses di tangani oleh core, apakah P core performa atau E core hemat power.

Intel Mobile  terbagi dengan 6 P dan 8 E model tertinggi, dan semua procesor mobile memiliki E core.

Disana Directory Thread mengatur jadwal, khususnya fitur Windows 11 serta Windows 10 walau terbatas.
Sehingga aplikasi yang hanya perlu bekerja di depan, seperti browser mendapat prioritas utama.
Fitur tersebut juga bekerja untuk aplikasi game, streaming, editing, office dan lainnya.
Karena Directory Thread bekerja di hardware, dan bukan pengaturan dari software.

Directory Thread mengatur secara dinamis dan mengalokasi ulang dengan kapasitas proses 2 cluster.

Intel Alder Lake Gen 12


Intel Alder Lake Desktop, Mobile notebook, UltraMobile

Disain procesor memiliki 3 disain
  • Alder Lake 8 core performa dan 8 core efisien mengunakan socket LGA 1700
  • Mobile 6 core performa dan 8 core efisien, dengan socket BGA 3
  • Ultramobile 2 core performa dan 8 core efisien, socket BGA5 HDI

PCIe 5.0
Mengejar ketinggalan untuk kecepatan PCIe, Intel memasukan Alder Lake dengan PCIe 5.0


2x lebih cepat dibanding PCie4, setingkat 64Gbps dengan 16 lane.
Kecepatan tranfer dibutuhkan untuk meningkatkan kinerja CPU ke sistem storage dan grafik.
Sedangkan PCIe 4.0 digunakan untuk tranfer SSD storage.
16 lane PCIe 5 dan 4 lane PCIe 4

Socket 1700
Intel menganti disain socket procesor dengan LGA 1700.
Mengantikan socket lama meningkat, sejak socket procesor pertama model LGA
Dari jumlah pin LGA 775 paling kecil (2004), disusul LGA 1156, LGA 1155, LGA 1150, LGA 1151, LGA 1200 (2009, 2011, 2012, 2015, 2020).
Intel menjanjikan tidak menganti model socket sampai Gen 13 dan Gen 14

Procesor kabarnya dapat menerima beberapa generasi DDR.
DDR4-3200, LPDDR4x-4266, dan DDR5-4800

Power supply
Mengunakan procesor Alder Lake dipastikan menganti semua perangkat hardware motherboard, procesor, sekaligus power supply.
Produsen motherboard tidak terlalu suka dengan perubahan Alder Lake.
Intel merubah disain power pin atau power supply baru, karena ada perubahan pin power.
Kedepan bisa saja berubah, hanya yang diketahui Intel menginginkan satu tambahan jalur 12V untuk disain ATX12VO.

Pin main power ATX12VO dengan 10 pin
ATXPWR 2 dengan 6 pin untuk mendukung power utama
Tambahan 4 pin untuk storage, memungkinkan pin power diambil dari motherboard

Pin power motherboard Intel 600


Artikel Lain

Dengan banyak procesor, mendukung 8 channel memory atau 4 channel memory. Dapat terpasang sampai 2 TB dan 4TB RAM. Disain board dengan chipset seri W790 tapi memiliki banyak slot PCIe

Asus  Lenovo MSI mulai memasarkan desktop PC bundle VGA Intel Arc A370M A380 dan A310. Bukan model tertinggi tapi computer dengan VGA kelas pemula. Dari layanan situs Asus untuk US memasukan daftar GPU Intel Arc.



Board Intel procesor Alder Lake dan Raptor Lake, bekerja di chipset seri 600. Tidak semua board mahal. Intel Z690 model high end, Intel H670 dan B660 untuk kelas menengah /  pemula, dan H610 untuk board hemat tanpa PCIe 4.0. November 2022, sebagian board lama bekerja dengan Intel Gen13

AMD Ryzen 7000 memiliki fitur ECO Mode. Dapat di set via software AMD Ryzen Master atau BIOS. Mempertahankan kinerja procesor berada untuk power 65W. Chipset pertama X670, menyusul 1 bulan kemudan B650. Hanya DDR5 untuk procesor Ryzen 7000

Procesor Intel Alder Lake Core i3 12100F memiliki kecepatan 4.3Ghz, dapat ditingkatkan sampai 5.2Ghz. Cukup mengunakan heatsink standar. Core i5 12490F juga dapat naik ke 5,7Ghz hanya $207. Mengunakan teknik BCLK dari base clock yang ditingkatkan. Sedangkan model K tetap optimal mengunakan multiplier

Memory DDR5 seakan menghilang sejak November 2021. Sampai Asus membuat adaptor DDR5 to DDR4 agar memory DDR4 dapat dipasang menjadi DDR5. Ukuran adaptor membuat memory lebih tinggi dari modul DDR5 biasa.

GSkill persiapkan memory DDR5 dengan kecepatan 6600 CL36. Walau belum tersedia computer dengan memory DDR5, setidaknya menunggu Intel merilis CPU Alder Lake tahun ini. Beberapa produsen mulai menguji dan siap memasarkan DDR5 kecepatan tinggi.



VGA EVGA GeForce RTX 3090 FTW3 Gaming sempat disebutkan rusak mendadak. Ramai di media sosial, dan mengkhawatirkan para gamer. Apakah ada cacat produk dari Nvidia RTX 3090 atau game yang menghanguskan VGA. Asus dan Founder edition ternyata tidak di periksa dan sampai ke tangan gamer. Suhu naik mencapai 110 deg.C

Motherboard Gigabyte X570S Aero G dirancang untuk pecinta konten, seperti editing dengan performa. Board ditutup dengan bodi heatsink, bagian chip kontrol dibuat unik dengan lekukan. Banyak fitur di board Gigabyte X570S Aero G yang tidak tersedia di motherboard standar.

Port power 5V dan 3.3V dihapus, digantikan single rail konektor power supply ATX12VO. ATX 12VO lambat, tapi tidak lama lagi. Sertifikat 80plus menunjukan tingkat efisiensi kinerja sebuah power supply. 80plus adalah nilai konversi dari power AC ke DC dengan angka 80%.

Lenovo membawa merek Legion untuk motherboard computer. Model Legion membawa disain motherboard untuk kelas menengah sampai high end. Salah satu model dengan Legion 7000.



Youtube Obengplus

Trend
No popular articles found.